SuaraBekaci.id - Viral di media sosial yang memperlihatkan sebuah video seorang pria nekat naik dan duduk di Patung Kuda Jingkrak Karawang.
Peristiwa tersebut mendapatkan sorotan dari netizen. Warganet dibuat heboh sekaligus heran dengan aksi seorang pria misterius tersebut.
Pria yang belum diketahui identitasnya tersebut viral di media sosial, saat aksinya naik patung kuda saat malam hari.
Video pria penunggang patung kuda ini viral setelah diunggah akun Instagram @info_karawang, Jumat, 26 Mei 2023.
Saat beraksi menunggang patung kuda, pria tersebut tak memperlihatkan ekspresi apapun, selain terdiam kayaknya patung.
Anehnya lagi, pria misterius ini enggan turun dari patung kuda itu.
Demi mengantisipasi hal yang tak diinginkan, akhirnya petugas pemadam kebakaran setempat berinisiatif untuk menurunkan paksa.
Kejadian aneh ini diperkirakan terjadi saat dini hari di kawasan Pasar Proklamasi.
Belum ada informasi, apa motif pria misterius itu menaiki patung kuda jingkrak di tengah malam tadi.
Begitu pula belum jelas, apakah pria tersebut normal atau terkatagori ODGJ.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74