SuaraBekaci.id - Aksi komplotan pencurian di Mustikajaya, Kota Bekasi dengan menggunakan senjata api memakan korban seorang bocah perempuan berusia 7 tahun.
Bocah perempuan berusia 7 tahun itu jadi korban peluru nyasar yang ditembakkan kompolotan pencuri yang aksi diketahui warga.
Peristiwa nahas ini terjadi di Jalan Tugu Ciketing, Asam Jaya, Kecamatan Mustikajaya, Kota Bekasi, Kamis (6/4).
Menurut keterangan dari Kasie Humas Polres Metro Bekasi Kota, Kompol Erna Ruswing, kompolotan pencuri ini adalah pelaku curanmor yang beraksi di parkiran sebuah minimarket.
"Saat ini masih dalam penyelidikan, kejadiannya curanmor (pencurian kendaraan bermotor) bawa senjata api," kata Erna seperti dikutip dari Bekasi24jam--jaringan Suara.com
Aksi komplotan pencuri ini untuk mmebawa sepeda motor gagal karena diketahui warga. Pelaku saat itu mencoba membawa kabur sepeda motor jenis Kawasaki KLX.
Saat aksinya ketahuan oleh warga, kompolotan pencuri ini menembakkan senjata api milik mereka. Pelaku yang berjumlah tiga orang ini menembakkan senjata api agar tidak dikejar warga.
Nahas bagi bocah perempuan berusia 7 tahun itu sedang melintas bersama orang tuanya dan jadi korban peluru nyasar komplotan pencuri tersebut.
"Pelaku kepergok warga mau nyuri motor, jadi sempat mengeluarkan tembakan senjata api," ucap Erna.
Baca Juga: Anak 7 Tahun di Bekasi kena Tembakan Peluru Nyasar Komplotan Maling Motor
Berita Terkait
-
Anak 7 Tahun di Bekasi kena Tembakan Peluru Nyasar Komplotan Maling Motor
-
Bagus Terkena Peluru Nyasar saat Hindari Tawuran Geng Motor di Enggal
-
Asyik Main di Lapangan, Pelajar MTS Palembang Tewas Tertembak Peluru Nyasar
-
Pilunya Pelajar MTS di Palembang Tertembak Peluru Nyasar, Tembus ke Otak
-
Terkait dengan Kejadian Peluru Nyasar, Anggota Polsek Ngaglik Dimutasi ke Polresta Sleman
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
Terkini
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'