SuaraBekaci.id - 5 anggota geng motor yang selama ini membuat resah warga di Kampung Kobak Rante, Kecamatan Sukarya, Kabupaten Bekasi berhasil diringkus anggota Polsek Sukatani, Minggu (19/3).
Mirisnya, kelima anggota geng motor itu berstatus anak dibawah umur, tiga diantaranya masih berstatus sebagai pelajar.
Dari penangkapan geng motor tersebut, pihak kepolisian mengamankan barang bukti berupa senjata tajam jenis golok dan celurit.
Selain itu, dari penangkapan tersangka juga didapatkan bukti berupa 3 unit sepeda motor serta 4 unit ponsel.
Menurut keterangan yang diunggah akun Bekasi24jam--jaringan Suara.com, saat ini para pelaku masih dimintai keterangan di Polsek Sukatani untuk penyelidikan lebih lanjut.
Selama ini aksi geng motor di kawasan Bekasi memang cukup meresahkan masyarakat. Tidak hanya di kabupaten Bekasi, di wilayah kota, perilaku kriminal geng motor juga membuat tidak nyaman warga.
Beberapa waktu lalu, Polres Metro Bekasi Kota menyebut wilayah Kota Bekasi dikepung 35 geng motor.
Salah satu kelompok geng motor yang kemudian berhasil didata oleh pihak Polres Metro Bekasi Kota ialah kelompok yang bernama Utara Misteri.
Geng Motor ini beroperasi di wilayah Bekasi Utara. Dari informasi masyrakat, kelompok ini kerap menayangkan aktivitas mereka di akun media sosial dengan nama @utaramisteri.
Baca Juga: 3 Anggota Geng Motor Pembacok Remaja Bercelana Loreng Ditangkap
35 gangster itu tersebar dan beroperasi di sejumah wilayah Kota Bekasi. Daerah yang yang paling banyak sebaran gangster berada di Kecamatan Pondokgede, Kota Bekasi.
Berikut 35 gangster yang tersebar di wilayah Kota Bekasi:
Polsek Medansatria: 3 gangster
Polsek Bekasi Kota: 6 gangster
Polsek Jatisampurna: 3 gangster
Polsek Bekasi Utara: 4 gangster
Berita Terkait
-
Bekasi Darurat Begal! Kurir Paket Jadi Korban di Babelan, Uang Rp10 Juta Disikat Pelaku
-
Divonis 4 Tahun Penjara, Buron Kasus Korupsi Anggaran Kemenkes Akhirnya Tertangkap Di Bekasi
-
3 Anggota Geng Motor Pembacok Remaja Bercelana Loreng Ditangkap
-
Tiga Anggota Geng Motor Asal Karawang Diciduk Polisi di Purwakarta, Diduga Usai lakukan Ini
-
Geng Motor Semakin Sadis, Sabet Leher Pelajar SD hingga Tewas di Sukabumi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam