SuaraBekaci.id - Tagar Instagram Down trending di Twitter, Kamis (9/3) pagi. Sejumlah pengguna akun Twitter menginformasikan bahwa mereka tidak bisa mengakses Instagram.
Dari pantauan SuaraBekaci.id, laman Instagram memang tidak bisa diakses. Terlihat hanya ada gambar putih dan simbol loading.
Sejumlah akun di Twitter pun mencuitkan kondisi yang sama bahwa mereka tidak bisa mengakses Instagram.
"oalah pantes kirain ini signal yang lemot taunya emang Ig sedang tidak baik-baik aja," tulis salah satu pengguna Twitter dengan menyertakan #instagramdown
Sementara itu dikutip dari Reuters, lebih dari 46ribu pengguna melaprokan masalah tak bisa mengakses Instagram.
Dari data Downdetector, terlacak sejumlah laporan pengguna Instagram tidak bisa membuat status dan tak bisa menggunakan Instagram.
Menurut data dari Downdetector, ada 2000 pengguna di INggris dan lebih dari 1000 laporan di India dan Australia tidak bisa mengakses Instagram.
Menurut laporan Reuters, pihak Meta sampai saat ini belum memberikan rilis resmi terkait Instagram yang tidak bisa diakses.
Baca Juga: Cristiano Ronaldo Kehilangan 3 Juta Follower saat Instagram Down, Sekarang Tinggal 493 Juta Follower
Berita Terkait
-
Jimin BTS Unggah Reel Instagram Sambil Menangis, Para Army Khawatir, Ada Apa?
-
Profil dan Akun Instagram Gaby Rosse, Cewek Cantik yang Bikin Lomba Adu Tatap Mata dan Viral di TikTok
-
Cara Download Video Instagram Tanpa Pakai Aplikasi Tambahan
-
Indah Permatasari Sindir Ibunya lewat Instagram, Nursyah: Cuman Karena Laki-laki Itu Kau Hina Saya
-
Lagi, Amanda Manopo dan Arya Saloka Kedapatan Unggah Story Instagram yang Sama, Al dan Andin Comeback ?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74