SuaraBekaci.id - Aksi pembegalan terjadi di Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi pada Jumat (10/2/2023). Korban pembegalan adalah seorang sopir ojek online alias ojol yang akan menjemput penumpang di Kampung Serang, Desa Sukadami, Kabupaten Bekasi.
Korban menurut penjelasan dari Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi merupaka warga Desa Wibawamulya, Kecamatan Cibarusah, Kabupaten Bekasi.
Kompol Twedi membenarkan bahwa korban jadi korban begal saat akan menjemput penumpang.
“Kejadian pada hari Jumat tanggal 10 Februari 2023 sekitar pukul 23.00 WIB. Awal mula kejadian korban berhenti didepan Toko Obrit Elektronik sesuai TKP untuk menerima orderan ojek online,” jelas Twedi seperti dikutip dari Bekasi24jam--jaringan Suara.com
Saat tengah menunggu penumpang, korban kemudian dihampiri oleh 4 orang pelaku begal. Keempat pelaku membawa dua sepeda motor.
Tanpa banyak berbicara, salah satu langsung mengacungkan senjata tajam jenis celurit ke arah korban.
Takut nyawanya terancam, korban lantas menghindari. Saat korban kabur dari motornya untuk menyelamatkan diri, pelaku langsung membawa motor korban.
Menurut Kompol Twedi, korban sudah melaporkan kasus ini ke Polsek Cikarang Selatan.
Saat ini kasus pembegalan yang menimpa sopir ojol masih dalam proses lidik pihak kepolisian.
Baca Juga: Seorang Pelajar Jadi Korban Begal, Pelaku Babak Belur Dihajar Massa, Warganet: Puas Sekali!
Polisi juga mememinta keterangan saksi-saksi di lokasi kejadian dan mengamankan rekaman cctv guna mengungkap pelaku kejahatan tersebut.
Berita Terkait
-
Seorang Pelajar Jadi Korban Begal, Pelaku Babak Belur Dihajar Massa, Warganet: Puas Sekali!
-
Sasar Honda Beat, Begal Motor Modus Debt Collector Diringkus Warga di Jelambar Jakbar
-
Didominasi ABG, Kawanan Geng Motor Pekanbaru Dibekuk usai Begal 3 Pemotor
-
Ditangkap Gegara Nekat 'Begal' Pemotor di Jalanan, Debt Collector di Jakbar Nyaris Diamuk Massa
-
Polisi Tangkap Pelaku Begal Payudara di Bukittinggi yang Membuat Warga Resah, Jerat Ancaman Hukuman Minimal 5 Tahun
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74