SuaraBekaci.id - Peristiwa penggerebakan dilakukan warga terhadap pasangan bukan suami istri di wilayah Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.
Pasangan yang digerebek ialah seorang wanita dengan inisial NU (46) yang sudah bersuami dan pria berinisal AS (30).
Pasangan bukan suami istri ini digerebek warga bersama dengan suami NU. AS sendiri mengenal NU lewat media sosial.
Kapolsek Cikarang Utara AKBP Mustakim menjelaskan bahwa peristiwa penggerebakan itu terjadi pada Selasa 10 Januari 2023.
Menurut keterangan Mustakim seperti dikutip dari Bekasi24jam--jaringan Suara.com, kronologi penggerebekan ini berawal saat NU menerima tamu yakni AS di saat suaminya, KS sedang bekerja mencari nafkah.
Warga yang curiga kemudian melihat bahwa NU dan AS bercumbu dan saling meraba di ruang tamu. Melihat adegan tak pantas itu, warga kemudian menggerebek NU dan AS.
"Warga yang geram dengan tingkahnya, langsung menggerebek pasangan selingkuh tersebut dan mengamankan ke kantor desa Karang Raharja," jelas Kapolsek Cikarang Utara AKBP Mustakim.
Selanjutnya, kedua pasangan bukan suami istri kemudian dilaporkan ke pihak kepolisian.
Dari pengakuan AS, ia belum sampai melakukan hubungan badan dengan NU saat digerebek warga. Namun, diakui AS bahwa ia sudah berzina dengan NU pada Desember 2022.
Baca Juga: Jaksa Sebut Putri dan Brigadir Yosua Selingkuh, Febri Diansyah: Tuduhan Tak Berdasar
“Pengakuan sebelumnya dari pasangan selingkuh AS dan NU mengaku pernah melakukan hubungan badan dan perzinaan sebanyak satu kali pada bulan Desember lalu di rumah NU," jelas Mustakim.
“(Dilakukan) ketika suaminya sedang tidak berada di rumah," tambah Mustakim.
Berita Terkait
-
Jaksa Sebut Putri dan Brigadir Yosua Selingkuh, Febri Diansyah: Tuduhan Tak Berdasar
-
Ibu Norma Risma Ngaku Tobat, Minta Netizen Jangan Bicara Selingkuh Mertua-Menantu Lagi
-
Dituding Pernah Selingkuh oleh Alvin Faiz, Larissa Chou Kirim Doa untuk Ustaz Arifin Ilham
-
Larissa Chou Akui Chat Dugaan Selingkuh dan Pukul Alvin Faiz, Tapi Ada Alasannya!
-
Nggak Selingkuh, Larissa Chou Ternyata Cuma Pancing Kecemburuan Alvin Faiz
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74