SuaraBekaci.id - Warga Korsel di laman sosial media tengah dihebohkan dengan kemunculan seorang peramal misterius di Piala Dunia 2022.
Orang Korsel menyebut peramal misterius sebagai Mr A. Ia selalu tepat memprediksi hasil pertandingan Korsel selama babak fase grup Piala Dunia 2022.
Ramalan dari Mr A ini seperti dilansir dari dt.co.kr, sudah dilakukan satu bulan sebelum pertandingan Piala Dunia 2022.
Menurut penjelasan dari Mr A, ia memprediksi hasil pertandingan Korsel di Piala Dunia 2022 berdasarkan karakteristik dari tanggal lahir Paulo Bento sebagai pelatih.
"(Korsel) akan sekali seri, sekali kalah dan sekali menang," ucap Mr A pada 14 November 2022 saat ditanya hasil pertandingan Korsel di Piala Dunia 2022.
Son Heung-min dkk di babak fase grup Piala Dunia 2022 memang meraih satu kali kemenangan melawan Portugal, satu kali imbang lawan Uruguay dan satu kali kalah dari Ghana.
Saat disinggung seberapa jauh langkah Korsel di Piala Dunia 2022, peramal misterius itu hanya menyebut angkat 8 dan 4. "Antara 8 atau 4,"
Video dari peramal misterius ini jadi viral di Korsel. Awalnya netizen Korsel memandang sinis video tersebut, namun berubah jadi terkejut setelah semua prediksinya benar.
Dinihari nanti, Selasa (6/12), Korsel akan hadapi laga sulit melawan Brasil di babak 16 besar Piala Dunia 2022.
Baca Juga: Piala Dunia 2022: Inggris vs Perancis, Rivalitas Sepakbola dan Percaturan Politik Dunia
Berita Terkait
-
Piala Dunia 2022: Inggris vs Perancis, Rivalitas Sepakbola dan Percaturan Politik Dunia
-
Piala Dunia 2022: Inkonsistensi Kroasia, Modal Jepang Catatkan Rekor Baru
-
Head to Head Brasil vs Korea Selatan: Tim Samba Mendominasi, Tapi Semangat Juang Taeguk Warriors Patut Diwaspadai
-
Jelang Lawan Brasil, Pemain Korsel: Saya Ingin Putri Saya Bangga, Ayahnya Hebat di Piala Dunia!
-
LIVE Extra Time Pildun 2022: Ngulik 16 Besar dan Persaingan di Perempat Final
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
BRI Visa Infinite Perkuat Layanan Nasabah Prioritas dan Private dengan Beragam Premium Benefits
-
Projo Setuju Gubernur Dipilih DPRD, Siapa Diuntungkan?
-
7 Fakta Keji Pasutri Juragan Nasi Kuning Paksa Karyawan Berhubungan Badan
-
Jusuf Kalla Lepas Relawan PMI untuk Bencana Sumatera dan Aceh
-
Libur Usai, Arus Balik Dimulai: Ini Imbauan Penting untuk Penumpang Kereta Api