SuaraBekaci.id - Warga Korsel di laman sosial media tengah dihebohkan dengan kemunculan seorang peramal misterius di Piala Dunia 2022.
Orang Korsel menyebut peramal misterius sebagai Mr A. Ia selalu tepat memprediksi hasil pertandingan Korsel selama babak fase grup Piala Dunia 2022.
Ramalan dari Mr A ini seperti dilansir dari dt.co.kr, sudah dilakukan satu bulan sebelum pertandingan Piala Dunia 2022.
Menurut penjelasan dari Mr A, ia memprediksi hasil pertandingan Korsel di Piala Dunia 2022 berdasarkan karakteristik dari tanggal lahir Paulo Bento sebagai pelatih.
Baca Juga: Piala Dunia 2022: Inggris vs Perancis, Rivalitas Sepakbola dan Percaturan Politik Dunia
"(Korsel) akan sekali seri, sekali kalah dan sekali menang," ucap Mr A pada 14 November 2022 saat ditanya hasil pertandingan Korsel di Piala Dunia 2022.
Son Heung-min dkk di babak fase grup Piala Dunia 2022 memang meraih satu kali kemenangan melawan Portugal, satu kali imbang lawan Uruguay dan satu kali kalah dari Ghana.
Saat disinggung seberapa jauh langkah Korsel di Piala Dunia 2022, peramal misterius itu hanya menyebut angkat 8 dan 4. "Antara 8 atau 4,"
Video dari peramal misterius ini jadi viral di Korsel. Awalnya netizen Korsel memandang sinis video tersebut, namun berubah jadi terkejut setelah semua prediksinya benar.
Dinihari nanti, Selasa (6/12), Korsel akan hadapi laga sulit melawan Brasil di babak 16 besar Piala Dunia 2022.
Baca Juga: Piala Dunia 2022: Inkonsistensi Kroasia, Modal Jepang Catatkan Rekor Baru
Berita Terkait
-
Asnawi Optimis Indonesia Akan Jadi Negara ASEAN Pertama yang Lolos ke Piala Dunia
-
8 Pemain Kualifikasi Piala Dunia 2026 Dipertahankan Shin Tae-yong untuk Piala AFF 2024
-
Asnawi Mangkualam: Indonesia Negara Asia Tenggara Pertama ke Piala Dunia
-
Calvin Verdonk Bongkar Skema Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026: Sekarang Semuanya Sudah...
-
Berapa Nilai Pasar Marselino Ferdinan Terbaru? Golnya ke Gawang Arab Saudi Masuk Nominasi Terbaik
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan