SuaraBekaci.id - Perhelatan Piala Dunia 2022 menjadi hal yang sangat ditunggu para pencinta sepak bola, banyak masyakakat mencari tempat nonton bareng (nobar) untuk menyaksikan gelaran empat tahun sekali ini, tak terkecuali bagi warga Kota Bekasi, Jawa Barat.
Tempat yang biasanya mengadakan nobar justru pada gelaran Piala Dunia 2022 tidak mengadakan nonton bareng karena belum mempunya izin dari pemilik hak siar pertandingan.
Akan tetapi masyarakat tidak perlu khawatir ada beberapa tempat yang sudah mengantongi izin menggelar nobar Piala Dunia 2022 di wilayah Kota Bekasi, Jawa Barat.
"Tetap digelar untuk nobar di sini, kalau izin dari tempat saya udah dapat," ucap Ersan kepala toko Indomaret Fresh Mekarsari kepada SuaraBekaci.id, Minggu (20/11/2022).
Dirinya juga mengungkap sudah mengantongi izin dari pihak kepolisian untuk menggelar nobar di Indomaret Fresh Mekarsari, Jl. Mekarsari Raya, Bekasi Jaya, Bekasi Timur, Bekasi
"Udah untuk kepolisian, semua udah diurus oleh departemen terkait," kata Ersan.
Selain di Indomaret Fresh Market Mekarsari, ada juga tiga titik nobar yang mengantongi izin secara resmi:
- Indomaret Fresh Meli Melo
Jl. Harapan Indah Boulevard KA. 26B No. 6, Bekasi
- Indomaret Fresh Caman Bougenville
Jl. Caman Raya, Jati Bening, Pondok Gede, Bekasi
- Indomaret Fresh Boulevard Raya
Jl. Ruko Boulevard Hijau, Pejuang, Medan Satria, Bekasi
Kontributor : Danan Arya
Tag
Berita Terkait
-
Aturan FIFA Jelas Pakai Ban Kapten Ini, Inggris dan Wales Keras Kepala Mau Pake Ban Kapten OneLove Pelangi
-
Penyebab Timnas Prancis Tak Cari Pengganti Karim Benzema yang Cedera di Piala Dunia 2022
-
Lebih Mengenal Stadion Al Bayt, Venue Opening Ceremony Piala Dunia 2022 Qatar
-
Piala Dunia 2022 Qatar Tanpa Pemenang Ballon d'Or, Olivier Giroud Jadi Tumpuan Juara Bertahan?
-
Apes Baru Tahu Ada Larangan Nobar Piala Dunia 2022, Tempat Wisata di Bekasi Rugi Puluhan Juta
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar