SuaraBekaci.id - Tak lengkap rasanya jika perhelatan Piala Dunia tanpa membicarakan WAG's alias istri atau pasangan pesepak bola yang kerap diperhatikan. Di Piala Dunia 2022 pun WAG's bakal jadi pusat perhatian.
Meski Qatar sebagai tuan rumah Piala Dunia 2022 mengeluarkan aturan ketat untuk para penonton wanita yang akan menyaksikan laga di Stadion, pesona WAG's akan tetap menarik perhatian.
Pada pertandingan perdana Piala Dunia 2022 antara Qatar vs Ekuador, tentu menarik melihat siapa anggota WAG's yang mempesona, berikut ulasannya
Luena Eugenio Correia
Baca Juga: Kronologi Karim Benzema Cedera Saat Latihan Hingga Batal Bela Prancis di Piala Dunia 2022 Qatar
Luena ialah istri dari bek Timnas Qatar Pedro Miguel alias Roro. Roro merupakan pemain kelahiran Portugal 6 Agustus 1990.
Bek yang saat ini bermain untuk Al Sadd SC kerap membagikan momen bahagia dengan sang istri, Luena Eugenio.
Pasangan suami istri ini dikarunia dua orang anak. Di akun Instagram Roro, ia kerap memposting foto dan video kebahagian keluarga kecilnya tersebut.
Roro menjadi satu-satunya pemain Qatar yang membagikan foto sang istri di akun media sosial miliknya.
Sharon Escobar
Baca Juga: Apa Nama Ibukota Negara Qatar, Abu Dhabi, Dubai, Riyadh atau Doha
Selanjutnya ada pasangan dari striker Ekuador, Enner Valencia, Sharon Escobar. Sharon adalah istri kedua dari Enner Valencia.
Sebelum menikah dengan Sharon, Enner sempat menikah dengan Sinthyia Pinargote. Dari pernikahan pertama, Enner memiliki seorang putri.
Sharon dikenal sangat gila sepak bola dan memiliki kedermawanan. Sharon merupakan wanita asli Ekuador. Dari pernikahan dengan Sharon, eks striker Everton itu memiliki dua orang anak.
Jemine Almeida
Terakhir ada nama Jemine Almeida, seorang model, tiktoker dan selebgram yang disebut-sebut sebagai kekasih dari bek Ekuador, Robert Arboleda.
Salah satu media lolak Ekuador menyebut bahwa Jaime dan Arboleda saat ini menjalin hubungan asmara. Jaime sendiri model asal Brasil sedangkan Arboleda saat ini bermain untuk klub Sao Paulo.
Namun hubungan keduanya dianggap hanya rumor belaka meski beberapa fan menyebut bahwa kedua kerap menghabiskan waktu bersama.
Berita Terkait
-
Thom Haye Pastikan Penuhi Panggilan Timnas Indonesia, Optimis Incar Kemenangan
-
PSSI Rilis Harga Tiket Laga Indonesia vs. Bahrain, Berikut Rinciannya!
-
Jurnalis Belanda Kasih Kode Mauro Zijlstra ke Indonesia Bulan Maret Ini
-
Greg Nwokolo: Bahagia Dipanggil Lagi Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Makin Punya Kans Mudah Kalahkan Australia karena Fakta Terbaru Ini
Terpopuler
- Mahfud MD Guyon soal Kasus Pertamax Oplosan, Disemprot Balik Netizen: Itu Kan Zaman Bapak Menjabat
- Hotman Paris Sindir Ahok yang Koar-Koar Soal Kasus Korupsi Pertamina: Dulu Kau Ambil Bonus Miliaran
- Ditagih Utang di Warung Rp500 Ribu, Firdaus Oiwobo Kicep
- Gelombang PHK Kian Marak Usai Sritex Tutup, Publik Sindir Janji Gibran Buka 19 Juta Lapangan Kerja
- Agnez Mo Puji Pacar Setinggi Langit: The Most Peaceful Relationship, Sama Dia Nggak Perlu Pura-Pura
Pilihan
-
Harga Emas Antam Menanjak Tinggi Balik ke Rp1,7 juta per Gram
-
Update Daftar Titik Banjir Terparah di Bekasi, Ketinggian Air Capai 3 Meter
-
Foto Jay Idzes Dipajang Bersama Pemain Top Timnas ASEAN, Masuk Skuad ASEAN All-Star Lawan Manchester United?
-
Perekam 'Papa Minta Saham' Maroef Sjamsoeddin Resmi jadi Bos MIND
-
Ngabuburit Keliling Kota Solo, Ini Momen Jokowi Bagikan Beras dan Amplop ke Warga
Terkini
-
BPBD Kota Bekasi: 20 Wilayah Dirrendam Banjir, Lebih dari 10 Ribu Warga Terdampak
-
Drainase Buruk, Hujan Deras Berjam-jam Hingga Air Kiriman Bikin 7 Wilayah di Kabupaten Bekasi Banjir
-
Orang Tua Diminta Bayar Rp700 Ribu untuk Outing Class, Walkot Bekasi Ancam Sanksi Tegas
-
Geger Pasutri Tewas di Kontrakan Bekasi: Kondisi Korban Mengenaskan
-
Sebelum Ditahan KPK, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Sempat Datangi Rumah di Bekasi