SuaraBekaci.id - Artis Jessica Iskandar saat ini dikabarkan sakit. Hal itu diketahui dari unggahan Instastory akun Instagram miliknya.
Dalam unggahan Instastory akun Instagram miliknya, artis yang kerap disapa Jedar itu meminta Tuhan agar menyembuhkan penyakitnya.
“Tuhan, sembuhkan aku dari sakit ini amen,” tulis Jessica Iskandar.
Jessica Iskandar pun meminta doa untuk para pengikutnya di Instagram agar ia bisa sembuh.
Baca Juga: Terlilit Hutang, Kondisi Kesehatan Jessica Iskandar Memburuk: Tuhan, Sembuhkan Aku dari Sakit Ini
“Tolong bantu doa ya, katakan amen,” tambahnya.
Belum diketahui apa penyakit yang menimpa istri dari Vincent Verhaag tersebut.
Hal ini menambah cobaan yang dialami oleh Jessica Iskandar. Sebelumnya, ibunda dari Baby Don ini diketahui tengah pusing akibat menderita kerugian finansial.
Jedar diketahui menjadi korban penipuan. Ia disebut mengalami kerugian mencapai Rp9,8 miliar.
Akibatnya Jedar harus putar otak demi bisa membayar cicilan rumah dan membayar tagihan lainnya.
Baca Juga: Nggak Mau Bayarin Cicilan KPR Jessica Iskandar yang Nunggak, Apa Pekerjaan Vincent Verhaag?
Di tengah kesibukannya mencari uang, Jedar kemudian dihadapkan pada cibiran publik soal liburannya ke Sumba.
Pada postingan yang memperlihatkan Jessica Iskandar dan suami beserta kedua anaknya tengah bersantai di kolam renang mendapat kritik pedas dari netizen.
"Susahnya beda...kita susah buat perut mereka susah buat gaya hidup," tulis salah satu netizen.
"Ingat ya susah nya Jedar beda sama kita," sambung akun lainnya.
"Gaya elit ekonomi sulitttt," tambah pengguna Instagram lainnya.
Unggahan foto itu sendiri diposting Jessica Iskandar untuk memperingati hari Ayah pada 12 November lalu. Ucapan hari ayah ia berikan untuk suami tercinta, Vincent Verhaag.
Berita Terkait
-
Apa Kabar Eks Suami Jedar? Pangeran Jerman yang Dulu Minta Pembatalan Nikah, Kini Tanya-Tanya soal Anak
-
Tidak Memanjakan Anak, Pola Asuh Vincent Verhaag pada El Barack Tuai Pujian: You Want It, You Work for It
-
Ramai Dituduh Goda Suami Jessica Iskandar, Gisella Anastasia Angkat Bicara
-
Beda Kelas Vincent Verhaag dan Ludwig, Dipuji Best Dad oleh El Barack Vs Cuma Tanya Kabar Anak?
-
Dijuluki Best Dad, Vincent Verhaag Anggap El Barack Definisi Cinta Tanpa Syarat Untuknya
Tag
Terpopuler
- Emil Audero Cetak Sejarah Setelah 1 Detik Resmi WNI, Jadi Kiper Paling ... di Asia!
- Erick Thohir Geleng-geleng dengan Sikap Bahrain Jelang Hadapi Timnas Indonesia di Stadion GBK
- Sosok Mira Christina Setiady, Istri Bos Sritex Iwan Kurniawan Lukminto Punya Jabatan Moncer
- Ayah Mertua Elus-elus Perut Aaliyah Massaid Setelah Wudhu, Netizen Berdebat: Ajaran Siapa Sih?
- Seberapa Kaya Rudy Salim? Disebut Firdaus Oiwobo Cuma Sanggup Kasih Honor Rp6 Juta saat Podcast
Pilihan
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 6 Maret 2025
-
Dianggap Rasis ke Pemain Naturalisasi, Ahmad Dhani Ternyata Keturunan Bule?
-
Pendirian Gereja Toraja Samarinda Terhalang Regulasi atau Tekanan Kelompok Tertentu?
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori Besar, Terbaru Maret 2025
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB, Terupdate Maret 2025
Terkini
-
Kesaksian Pekerja di Mal Mega Bekasi Sebelum Diterjang Banjir: Kejadiannya Cepet Banget!
-
Puluhan Sepeda Motor Terendam Banjir di Stasiun Bekasi
-
Cerita Pekerja Ungkap Detik-detik Air Banjir Terjang Mega Mal Bekasi, Pengunjung Panik Berlarian!
-
Banjir Bekasi 2025: Villa Nusa Indah Tenggelam, Warga Mengungsi ke Atap Rumah
-
Kota Bekasi Lumpuh! Banjir Terburuk Sejak 2016