SuaraBekaci.id - Semenjak bergabung kembali ke Manchester United, fakta berbicara tak ada yang spesial dari Cristiano Ronaldo. Ia kembali ke Old Trafford di sisa-sisa tenaga yang dimilikinya.
Kehadirannya tak banyak membantu Manchester United dari musim ke musim. Tengah saja catatan Ronaldo di musim ini, dari 16 laga yang ia mainkan di semua kompetisi, ia hanya mampu mencetak 3 gol, 2 assit dan 3 kartu kuning.
Di musim sebelumnya, dari 39 laga hanya mampu cetak 24 gol, 3 assist dan 10 kartu kuning. Bandingkan saat ia membela Juventus.
Bersama Juventus di musim 2020-21, Ronaldo mengemas 36 gol dari 44 pertandingan dan hanya mengoleksi 4 kartu kuning saja. Torehan itu di akhir musimnya bersama Juventus.
Musim 2019-20, catatan golnya lebih baik dan kartu kuningnya lebih sedikit. Musim 2019-20 di Juventus, Ronaldo cetak 37 gol dari 46 laga di semua kompetisi dan hanya mendapat 3 kartu kuning.
Dari data di atas terlihat memang Ronaldo memasuki masa akhir di dunia sepak bola. Sayangnya di sisa akhir masa jayanya, Ronaldo malah menabuh genderang perang.
Dalam sebuah wawancara di feed Twitter Piers Morgan Uncensored, Ronaldo mengklaim bahwa ia merasa dikhianati pada musim keduanya di Manchester United.
"Ya, bukan hanya pelatih, tetapi dua atau tiga orang lain di sekitar klub. Saya merasa dikhianati,” kata Ronaldo.
Pemain yang sudah berumur 37 tahun itu lalu menyebut ada orang tidak menginginkannya. "Saya merasa beberapa orang tidak menginginkan saya di sini, tidak hanya tahun ini tetapi juga tahun lalu," tambahnya.
Baca Juga: Ronaldo Buka-bukaan, Klaim Telah Dikhianati Manchester United
Ronaldo bahkan terang-terangan tidak pernah menghormati pelatih anyar United, Erik ten Hag.
"Saya tidak menghormatinya karena dia tidak menunjukkan rasa hormat kepada saya. Bila Anda tidak menghormati saya, saya tidak akan pernah menghormati Anda," ucapnya.
Berita Terkait
-
Emil Audero Percaya Klenik? Punya Jimat yang Didapat di Indonesia
-
Pemain Keturunan Indonesia Bikin Juventus Tersingkir di Liga Champions
-
Cek Fakta: Video Cristiano Ronaldo Hadiri Acara di NTT 19 Februari 2025
-
3 Fakta Menarik Kabar Burung Kedatangan Cristiano Ronaldo ke Indonesia, Ternyata Hanya Hoax?
-
Cristiano Ronaldo Akhirnya Buka Suara
Terpopuler
- Alat Berat Sudah Parkir, Smelter Nikel PT GNI yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Pabrik
- Nikita Mirzani Akui Terima Uang Tutup Mulut dari Reza Gladys: Dikasih Duit Ya Diambil
- Kemendagri Beberkan Sanksi untuk Kepala Daerah yang Absen Retreat di Akmil Magelang
- Rumah Mau Dirobohkan Nikita Mirzani, Umar Badjideh: Duit Endorse Berapa, Biaya Renovasi Berapa...
- Jairo Riedewald: Saya Adalah Kelinci Percobaan
Pilihan
-
Shin Tae-yong Gantikan Indra Sjafri? Erick Thohir Kasih Kode Ini
-
Keputusan PSSI Pecat Indra Sjafri Disambut Nyinyir Netizen: Taunya Ditunjuk Jadi Wakil Dirtek
-
Investasi Rp42 Triliun Era Jokowi Terancam Gulung Tikar, Bagaimana Nasib Pekerja?
-
Patrick Kluivert Belum Pilih Asisten Lokal, Erick Thohir Ogah Ikut Campur
-
PSSI Berani Pecat Indra Sjafri? Erick Thohir: Saya Belum Bisa...
Terkini
-
Sebelum Ditahan KPK, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Sempat Datangi Rumah di Bekasi
-
Patuhi Titah Megawati, Walkot Bekasi Tri Adhianto Pilih Lakukan Kegiatan Ini
-
Mengembangkan Ekosistem Kerajinan Bambu: Perjalanan Bambu Tresno Bersama BRI UMKM EXPO(RT) 2025
-
Didemo Murid Sendiri, Kepsek MAN 2 Kota Bekasi Akui Gedung Bocor dan Rusak
-
Muda dan Berani! 850 Siswa MAN 2 Kota Bekasi Demo Transparansi Dana Sekolah