
Terkait proses naturalisasinya, Sandy Walsh mengatakan saat ini ia tinggal menunggu untuk disumpah menjadi WNI.
"Saya harus bersumpah untuk mendapatkan paspor saya. Itu masih direncanakan untuk bulan ini," jelasnya.
Ia pun menegaskan sangat ingin bisa segera disumpah menjadi WNI demi bisa membela Timnas Indonesia di Piala AFF.
"Saya sangat menantikan itu. Pada akhir Desember, Piala AFF akan dimulai di Vietnam. Indonesia tahun lalu menempati urutan kedua, tahun ini mereka ingin menang,"
Baca Juga: Proses Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Shayne Pattynama Mulai Jalan ke DPR RI Hari ini
Namun Walsh menyebut bahwa Piala AFF bukan agenda FIFA dan hal itu bisa membuatnya jadwalnya bentrok dengan klub KV Mechelen.
"Piala AFF itu bukan jadwal FIFA. Jadi klub tidak wajib melepas pemain. Saya berharap bisa debut sebelum Piala Asia di Qatar pada Juni 2023","
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ragnar Oratmangoen: Menjadi Pemain Timnas Belanda Akan Menjadi Hal yang Luar Biasa
-
Patrick Kluivert Pusing Tujuh Keliling, Striker Timnas Indonesia Lagi Bapuk Jelang Lawan China
-
Duet Maut Lini Tengah Timnas Indonesia Bongkar Watak Asli Patrick Kluivert
-
Timnas Indonesia dalam Bahaya! Penyerang Andalan China Pulih Cedera
-
Sama-sama Pemain Keturunan Depok, Miliano Jonathans dan Dean Zanbergen Kariernya Bak Bumi Langit
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
Terkini
-
Jangkau 88% Wilayah Indonesia, 1,2 Juta AgenBRILink Layani Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas