SuaraBekaci.id - Empat orang anak punk mendapat bogem mentah dari warga. Dari video yang viral di sosial media, terlihat empat orang anak punk dikejar warga hingga ke area persawahan dan mendapat bogem mentah.
Penyebab warga emosi dan kasih bogem mentah lantaran keempat anak punk tersebut diduga jadi penyebab kecelakaan truk yang sebabkan seorang pengayuh becak tertabrak.
Dari keterangan yang diunggah akun Instagram @andreli_48, disebutkan bahwa peristiwa tersebut terjadi di jalur Pantura Siwalan tepatnya di jalan Pekalongan-pemalang, Desa Rembun, Kecamatan siwalan, Kabupaten Pekalongan, Sabtu (5/11) siang.
Informasi yang dihimpun menyebutkan bahwa keempat anak punk tersebut berniat untuk menghadang truk dengan nopol B 9648 OU yang dikendarai oleh Bano (39) yang merupakan warga Kecamatan Patrol, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat.
Bano berusaha untuk menghindari hadangan keempat anak punk tersebut. Namun nahas, ia malah mengalami kecelakaan dengan menabrak seorang pengayuh sepeda berusia 62 tahun, Daryani, warga Pemalang.
"Akibat kecelakaan tersebut supir truk dan pengayuh becak mengalami luka dan dibawa ke RS," tulis caption unggahan akun @andreli_48.
Akibat aksinya, keempat anak punk itu kemudian dibawa ke Polsek Sragi untuk penyelidikan lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Cerita Pilu Gadis Rembang, Merana di Rumah, Kabur Diperkosa Anak Punk di Jalanan
-
Bikin Heboh Warga Sekampung, Anak Punk Tak Pakai Celana Masuk Rumah Warga dan Todongkan Senjata Tajam
-
Anak Punk Nikahi Cewek Bule, Resepsinya Tampilkan Band Cadas, Pengantin Headbanging!
-
Jatuh Saat Panjat Truk Jalan, Anak Punk Cewek Tewas Terbentur Aspal di Jombang
-
5 Karakter Unik Vino G. Bastian di Film, Jadi Anak Punk dan Penderita Disabilitas Intelektual
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung