SuaraBekaci.id - Sosok Mardigu tiba-tiba menjadi trending di Twitter pada Kamis (3/11/2022) pagi ini. Hal ini lantaran dirinya membuat cuitan tentang power bank untuk rumah.
Meskipun cuitan itu telah dihapus, namun beberapa warganet berhasil untuk mengabadikan dengan tangkapan layar dan kembali di viralkan di laman Twitter.
Hingga kini sudah lebih dari 3 ribu cuitan Twitter yang membahas mengenai Mardigu. Lantas, hal itu membuat warganet terheran-heran dengan profil dari Mardigu.
Dikenal dengan sebutan Bossman Sontoloyo
Baca Juga: Profil Mardigu WP, Bukan Orang Sembarangan, Kekayaan dan Karir Bossman Sontoloyo Gak Main-main
Mardigu Wowiek ini sempat menjadi bintang tamu dalam podcast Denny Sumargo beberapa waktu lalu. Ternyata nama lengkap dari Mardigu adalah Wowiek Prasantyo dan terkenal dengan julukan Bossman Sontoloyo.
Sumber penghasilan
Diketahui, sumber penghasilan dari Mardigu ini berasal dari channel YouTube nya. Namun beberapa sumber kekayaannya juga didapat dari:
a. PT Santara Daya Inspiratama, bergerak di bidang investasi cryptocurrency.
b. Memiliki beberapa bisnis di bidang minyak dan gas yang nilainya diperkirakan mencapai lebih 200 juta dolar Amerika.
Baca Juga: Elon Musk Disebut Siapkan Pesangon 3.700 Karyawan Twitter
Latar belakang pendidikan
Selain disebut sebagai pengusaha yang sukses, Mardigu ternyata memiliki latar belakang pendidikan yang tak main-main. Ia memiliki gelar psikologi dari San Fransisco State University dengan jurusan Criminal Mind dan Forensic Investigator.
Bahkan ia juga pernah dipercaya sebagai staf ahli di Kementerian Pertahanan pada 2014-2019. Ia juga pernah aktif menjadi staf pengajar di Sekolah Tinggi Intelijen Negara.
Aktif di sosial media
Selain memiliki channel YouTube sendiri, Mardigu juga aktif di platform Instagram dan Twitter. Di platform Instagram, Bossman Sontoloyo telah memiliki 1,2 juta pengikut. Selain itu, ia juga mempunya website yang membahas mengenai webinar.
Kontributor : Rifka
Berita Terkait
-
Reza Indragiri Adukan Akun Fufufafa ke Layanan Lapor Mas Wapres, Responsnya Gitu Doang: Kayak Bisnis!
-
Ngadu ke 'Lapor Mas Wapres', Ingat Lagi Reza Indragiri Pernah Kuliti Dalang Fufufafa: Makhluk Problematik
-
Isi Lengkap Chat Reza Indragiri ke Lapor Mas Wapres: Seret Nama Roy Suryo saat Tanya Siapa Fufufafa
-
Riwayat Pendidikan Reza Indragiri, Ahli Psikologi Forensik Berani Adukan Fufufafa Melalui Lapor Mas Wapres
-
5 Kegunaan Tes DNA yang Ditempuh Rezky Aditya, Tak Cuma Cek Hubungan Biologis Ayah-Anak
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Orangtua Harus Tahu, Begini Cara Mengawasi Navigasi Digital Remaja di Tiktok
-
Ini Alasan Kejari Perpanjang Masa Penahanan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi
-
Menuju Ekonomi Hijau, Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan BRI Capai Rp764,8 Triliun
-
Kecelakaan Maut di Bekasi, Ibu dan Anak Tewas Mengenaskan
-
Ketua RT Ungkap Kondisi Satu Keluarga di Bekasi yang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang