SuaraBekaci.id - Ilham Habibie memberikan ilmu dan pengalaman baru dalam bidang otomotif. Hal ini disampaikannya melalui channel YouTube pribadinya.
Anak pertama dari mendiang B.J. Habibie itu menceritakan rahasia dibalik keunggulan mobil di Jerman.
Video yang ditonton lebih dari 3.000 penonton tersebut menjelaskan secara detail dari pentingnya transfer teknologi.
Ilham Habibie menjelaskan mengapa mobil Jerman mempunyai teknologi yang canggih dan unggul dari negara-negara lain.
"Karena insinyurnya terlalu banyak, maka itu merek-merek Jerman jika kita perbandingkan tahun 50 tahunan dari segi teknologi, performs, kinerja, konseptual lebih unggul dibanding dengan negara-negara lain.” ujar Ilham Habibie dikutip dari akun YouTube pribadinya pada Senin (24/10/2022).
Ia juga mengatakan kesuksesan tersebut tak lepas dari adanya transfer teknologi yang dilakukan oleh para insinyur di Jerman.
“Hal ini karena banyak insinyur yang mengalami transfer teknologi yang mempunyai pengalaman dari dirgantara beralih ke otomotif. Hal ini tidak dilarang oleh Sekutu.” jelas Ilham Habibie.
Hal ini menjadi alasan mutlak bahwa mobil-mobil di Jerman jauh lebih maju diantara mobil di negara lain.
Ilham Habibie menambahkan para insinyur Jerman menerapkan ilmunya yang didapat dari bidang dirgantara ke industri otomotif.
Baca Juga: Bos BMW Sebut Produksi Mobil Jerman Bakal Terhambat Tanpa Gas Rusia
“Karena apa yang mereka pelajari di bidang dirgantara, ia terapkan di industri otomotif. Hal ini karena adanya keterpaksaan untuk bertahan hidup saat Perang Dunia II.” tutur Ilham Habibie.
Kontributor : Rifka
Berita Terkait
-
The Real 'Cah Otomotif', Pengantin Ini Nikahan di Bengkel Pakai Baju ala Pembalap
-
Jangan Lewatkan Indomobil Fair, Pameran Otomotif yang Hadirkan Produk Andalan Empat Brand
-
Anti Mainstream! Hobi Otomotif, Pengantin Gelar Acara Nikahan di Bengkel hingga Pakai Baju Ala Pembalap
-
Pameran IIMS 2023 Akan Kembali Menyapa Pencinta Otomotif pada Awal Tahun
-
Menyusul Toyota, Nissan dan Mazda Tinggalkan Industri Otomotif Rusia
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi