SuaraBekaci.id - Anak Ashanty dan Anang Hermansyah, Arsy Hermansyah mengalami sakit flu. Kondisi ini membuat Ashanty sangat khawatir apalagi saat ini Kemenkes dan BPOM melarang penggunaan obat sirop.
Ashanty pun harus putar otak agar bisa memberikan pengobatan kepada sang putri dari penyakitnya tersebut tanpa menggunakan obat sirop.
"Dua hari melawan virus tanpa obat. Memang jadi ibu itu harus muter terus kepalanya, harus baca terus, harus cari tahu terus. Belajar terus," kata Ashanty di unggahan Instagram Story miliknya seperti dikutip dari matamata.com--jaringan Suara.com
"Siapa tahu ada yang lagi mengalami hal yang sama seperti aku. Apalagi musim lagi begitu," tambahnya.
Ditegaskan oleh Ashanty, saat ini Arsy belum ia berikan obat sirop. Menurut Ashanty dirinya masih sangat takut menggunakan obat sirop.
"Yang sirup saja bahaya apalagi yang tablet atau kapsul dipikiran aku lebih takut lagi," tambah Ashanty.
Ia pun memilih menggunakan obat-obatan tradisional untuk anaknya tersebut. Dikatakan oleh Ashanty bahwa saat ini kondisi anaknya mulai membaik.
Sejumlah obat herbal diberikan oleh Ashanty kepada Arsy yakni jahe merah, kunyit putih, kencur.
"Semua diparut. Tambahin peresan lemon sama madu cuma demamnya masih naik turun," ucap Ashanty.
Baca Juga: Ashanty Bingung Arsy Demam, Tak Berani Beri Obat Dokter karena Takut Gagal Ginjal Akut
"Untuk batuk flunya aku kasih yang barusan aku share. Untuk demam aku masih kompres-kompres saja sama aku balurin minyak neem oil pake young living yang thiees sama RC 1 badan,"
Ashanty juga membaluri Arsy Hermansyah dengan bawang merah di bagian punggung dan telapak kaki.
Tag
Berita Terkait
-
Ashanty Bingung Arsy Demam, Tak Berani Beri Obat Dokter karena Takut Gagal Ginjal Akut
-
Arsy Hermansyah Sakit Demam dan Flu, Ashanty Takut Kasih Obat
-
8 Potret Istana Cinere, Rumah Mewah Anang-Ashanty yang Minimalis dengan Gaya Maroko
-
Ashanty Bareng Geng Cendol Nonton Konser Dewa 19, Netizen Singgung Lesti Kejora: Pendukung KDRT Jangan Diajak
-
Anang Hermansyah Bocorkan Rahasia Soal Ranjang, Gara-Gara Minum Ramuan Rahasia, Ashanty Kewalahan Turuti Kemauan Suami
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'
-
BRI Visa Infinite Perkuat Layanan Nasabah Prioritas dan Private dengan Beragam Premium Benefits
-
Projo Setuju Gubernur Dipilih DPRD, Siapa Diuntungkan?
-
7 Fakta Keji Pasutri Juragan Nasi Kuning Paksa Karyawan Berhubungan Badan