SuaraBekaci.id - Bejat, mungkin kata itu tepat ditunjukan kepada anak yang tega bunuh ibu kandung sendiri di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat.
Sejumlah warga yang tinggal dengan rumah pelaku dan korban mengaku tidak menyangka, Tedi Setiawan warga Kampung Ngenol, Desa Gunung Hejo, Kecamatan Darangdan, Kabupaten Purwakarta nekad membunuh ibunya sendiri.
Peristiwa anak bunuh ibu kandung itu kini menjadi perhatian publik. Bahkan kata warga pelaku pembunuhan dikenal baik dan pandai bergaul.
Bahkan sebelum peristiwa berdarah terjadi, pemuda berusia 26 tahun itu terlihat sangat sayang kepada korban, ibunya bernama Masitoh (49).
Baca Juga: Misteri Jet Pribadi Brigjen Hendra Kurniawan Cs Saat ke Jambi, DPR Curigai Motif dan Sumber Uang
Karena itu, warga sekitar tempat tinggal korban dan pelaku merasa heran dengan peristiwa pembunuhan yang menggemparkan itu.
Mereka tidak habis pikir pelaku Tedi tega menghabisi nyawa ibunya sendiri dengan cara menebas leher Masitoh.
Agus Supendi, tetanggan korban dan pelaku, mengatakan, pelaku Tedi dikenal cukup baik dan suka bergaul dengan tetangga rumahnya. Tidak terlihat tanda-tanda pelaku Tedi suka kekerasan.
“Bahkan Tedi juga sangat sayang dengan ibunya, karena jika punya uang hasil bekerja, suka diberikan semua kepada ibunya,” ucap Agus, mengutip dari Jabarnews -jaringan SUara.com, pada Rabu (21/9/2022).
Agus mengaku, tidak mengetahui secara pasti penyebab pelaku tega menghabisi nyawa ibunya sendiri secara sadis.
Baca Juga: Kata Robert Soal Tudingan IPW Pinjamkan Jet Pribadi ke Brigjen Hendra dan Terlibat Kekaisaran Sambo
“Kami juga heran, kenapa bisa begitu. Selama ini Tedi bersikap normal, biasa,” Singkatnya.
Berita Terkait
-
Begini Cara Cari Hari Baik untuk Membeli Motor Buat Buka Usaha Menurut Primbon Jawa
-
Hari Terbaik Membelikan Anak Motor Menurut Primbon Jawa, Rabu Kliwon Termasuk?
-
Cara Hitung Hari Baik Beli Motor Versi Primbon Jawa dan Tips Dapat Harga Terbaik Anti Sial!
-
Cara Menghitung Hari Baik Pindah Rumah Menurut Primbon Jawa Supaya Penuh Keberuntungan
-
Cara Hitung Hari Baik untuk Memulai Usaha Versi Primbon Jawa
Tag
Terpopuler
- Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
- Agama Titiek Puspa: Dulu, Sekarang, dan Perjalanan Spiritualnya
- Lisa Mariana Ngemis Tes DNA, Denise Chariesta Sebut Tak Ada Otak dan Harga Diri
- 6 Perangkat Xiaomi Siap Cicipi HyperOS 2.2, Bawa Fitur Kamera Baru dan AI Cerdas
- Kang Dedi Mulyadi Liburkan PKL di Bandung Sebulan dengan Bayaran Berlipat
Pilihan
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
Terkini
-
Satpam RS Mitra Keluarga Bekasi Dianiaya Secara Brutal, Ini Ancaman Hukuman untuk Tersangka
-
Lewat Pendanaan KUR BRI, Suryani Sukses Jadi Pejuang Ekonomi Keluarga yang Naik Kelas
-
Rahasia Desa Wunut Berhasil Menjadi Desa Pembangunan Berkelanjutan
-
Viral Dua Preman Ngamuk di Pasar Baru Bekasi, Pelaku Positif Sabu-sabu
-
Berdiri 2019, Kini Minyak Telon Lokal Habbie Capai Omzet Belasan Juta Rupiah