SuaraBekaci.id - Kabar gembira bagi Indonesia, sebab perwakilan Tanah Air di ajang WCOPA Amerika disebut-sebut menjadi juara umum, yakni Arsy Hermansyah.
Namun, tak banyak juga netizen yang menghujat putri dari Anang Hermansyah dan Ashanty tersebut.
Sebelumnya, Ashanty membagikan kabar bahagia kalau putri kecilnya ini menjadi juara umum dengan memborong 14 penghargaan sekaligus.
Saat itu Arsy Hermansyah menyanyikan lagu Sayang yang dipopulerkan Via Vallen untuk kategori Dangdut.
Penampilan adik Aurel Hermansyah ini begitu memukau karena terlihat energik saat melantunkan lagu berbahasa Jawa tersebut. Dia juga mengikuti alunan musik dan berjoget.
Bocah 7 tahun itu bahkan sampai melepas rompi bajunya dalam aksi panggung tersebut.
Video penampilan Arsy menyanyikan lagu Sayang itu kemudian viral dan banjir beragam komentar setelah diunggah ulang akun gosip di Instagram pada Senin (1/8/2022).
"Keren banget," tulis akun @lambegosiip yang mengunggah videonya.
Namun beberapa netizen malah mengkritik Arsy karena dinilai tak sesuai umur menyanyikan lagu bergenre cinta-cintaan itu.
Baca Juga: Liburan ke Labuan Bajo, Potret Anya Geraldine Bikin Kaum Adam Ramai Tuliskan: Pemersatu Bangsa
"Lagunya nggak sesuai sama umur," komentar netizen.
"Siapa yg milih lagunya sih?" netizen kepo.
"Bukan mau julid sih ya... Arsy memang punya bakat... Tapi di lagu yang ini memang kurang cocok dengan anak seusia arsy... Jadi memang benar kalau di lagu yang ini "B" aja... Tapi di lagu yang lain ada tuh yang bagus banget penampilan nya," pendapat yang lain.
Ada juga yang membela Arsy Hermansyah dan menyuruh anak ketiga Anang Hermansyah ini untuk terus berkarya dan cuek akan kejulidan netizen.
"Keren Arsy lanjutkan, jangan dengerin mulut-mulut nyinyir di Indo udah biasa itu," komentar netizen.
"Dinilai bagus sama negara lain, dihujat di negara sendiri. Itulah negara ku tercinta," kata yang lainnya.
"Yang bilang lagunya gak sesuai umur... pada waktu itu dia sedang berkompetisi untuk genre dangdut. Mon maaf.. emang ada lagu dangdut yang sesuai umur?" bela lainnya.
Berita Terkait
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Jateng dan Rompi Jadi Perbincangan di X, Segini Harga Rompi Anti Peluru
-
Sara Rahayu Sabet Penghargaan di Ajang Anugerah Dangdut Indonesia 2024, Kerja Keras Berbuah Manis
-
Anies Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke Persija, Netizen Singgung Ridwan Kamil: Jangan Jadi Fans Karbitan
-
Dulu Koar-koar Minta Rp 20 T, Peran Natalius Pigai di Kasus Penembakan Siswa SMK Dipertanyakan
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
Terkini
-
BRI Tawarkan Progam Special BRIguna di HUT ke-129
-
BN Holik-Faizal Deklarasi Kemenangan Raih Suara 45,70 Persen di Real Count Pilkada Bekasi
-
Ada Penawaran Apa Saja di Promo 12.12 Blibli?
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur