SuaraBekaci.id - Lima berita populer pada Selasa (26/7/2022) akan kami ulas pada Rabu (26/7/2022).
Viral sebuah video yang menunjukkan seorang bapak mencurahkan unek-uneknya kepada para anak baru gede (ABG) di Citayam Fashion Week.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @insta_julid, tampak seorang bapak yang marah kepada kumpulan ABG di area Dukuh Atas, Jakarta Selatan.
Belakangan ini publik dihebohkan dengan adanya kabar bahwa Paula Verhoeven dan Baim Wong memberikan uang, kepada salah satu ikon Citayam Fashion Week Bonge Rp 500 Juta.
Baca Juga: Kisah Lamaran Romantis di Taman Safari Berujung Sang Wanita Masuk RS Gegara 'Ciuman Maut'
Namun, hal tersebut ternyata dibantah Willie Salim dikenal sebagai manajer Bonge yang juga menjadi rekan sekaligus orang kepercayaan Paula Verhoeven dan Baim Wong.
1. Viral Video Kedongkolan Warga kepada ABG Citayam Fashion Week: Kita Jadi Korban, Mau Makan Jadi Susah
Viral sebuah video yang menunjukkan seorang bapak mencurahkan unek-uneknya kepada para anak baru gede (ABG) di Citayam Fashion Week.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @insta_julid, tampak seorang bapak yang marah kepada kumpulan ABG di area Dukuh Atas, Jakarta Selatan.
Baca Juga: Baim Wong Nangis Dituduh Cari Untung, Eko Patrio Berperan dalam Peceraian Sule-Nathalie
2. Heboh Uang Rp 500 Juta dari Baim Wong Untuk ikon Citayam Fashion Week Bonge, Willie Salim Beberkan Fakta Sebenarnya
Belakangan ini publik dihebohkan dengan adanya kabar bahwa Paula Verhoeven dan Baim Wong memberikan uang, kepada salah satu ikon Citayam Fashion Week Bonge Rp 500 Juta.
Namun, hal tersebut ternyata dibantah Willie Salim dikenal sebagai manajer Bonge yang juga menjadi rekan sekaligus orang kepercayaan Paula Verhoeven dan Baim Wong.
3. Ini Kronologi Robohnya Pagar Pembatas JIS pada Laga Persija Vs Chonburi FC Versi Jakpro
VP Sekretaris Perusahaan PT Jakarta Propertindo (Jakpro) Nadia Diposanjoyo menyampaikan kronologi robohnya pagar pembatas penonton sesaat sebelum pertandingan persahabatan Persija melawan Chonburi FC di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Minggu (24/7/2022).
Ia mengatakan, pagar roboh karena struktur kolom praktis pada pagar pembatas yang kurang kuat menahan beban penumpukan penonton dalam satu lokasi yang tidak sesuai kapasitasnya.
4. Dua Selebgram dan 25 Admin Judi Online Ditangkap Polisi, Ini Modus dan Peran Para Pelaku
Sebanyak 27 orang yang terlibat dalam judi daring dicokok pihak Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Kepolisian Daerah Lampung.
Dari 27 orang tersebut, dua diantaranya merupakan selebgram sebagai tersangka dalam perkara judi dalam jaringan (daring) atau judi online.
5. Cerita Suporter Indonesia di Korea yang Mendukung Asnawi Mangkualam: Kami Memberikan Dukungan dengan Hati
Aji Prirasa (34) jadi satu dari sekian banyak suporter asal Indonesia yang memberikan dukungan untuk Asnawi Mangkualam saat membela Ansan Greenersm melawan Gimpo FC dalam lanjutan K-League 2, Sabtu 23 Juli 2022.
Aji mengaku datang ke stadion untuk mendukung Ansan Greeners dan perjuangan Asnawi Mangkualam.
Berita Terkait
-
Aibnya Dibongkar Baim Wong, Paula Verhoeven Pilih Berserah Diri: Allah Pasti Tolong
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Tri Adhianto Kirim Ucapan Spesial untuk Sosok Ini
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tutup Paparan Visi Misi dengan Cara Tak Biasa