SuaraBekaci.id - Lima berita populer pada Selasa (26/7/2022) akan kami ulas pada Rabu (26/7/2022).
Viral sebuah video yang menunjukkan seorang bapak mencurahkan unek-uneknya kepada para anak baru gede (ABG) di Citayam Fashion Week.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @insta_julid, tampak seorang bapak yang marah kepada kumpulan ABG di area Dukuh Atas, Jakarta Selatan.
Belakangan ini publik dihebohkan dengan adanya kabar bahwa Paula Verhoeven dan Baim Wong memberikan uang, kepada salah satu ikon Citayam Fashion Week Bonge Rp 500 Juta.
Namun, hal tersebut ternyata dibantah Willie Salim dikenal sebagai manajer Bonge yang juga menjadi rekan sekaligus orang kepercayaan Paula Verhoeven dan Baim Wong.
1. Viral Video Kedongkolan Warga kepada ABG Citayam Fashion Week: Kita Jadi Korban, Mau Makan Jadi Susah
Viral sebuah video yang menunjukkan seorang bapak mencurahkan unek-uneknya kepada para anak baru gede (ABG) di Citayam Fashion Week.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @insta_julid, tampak seorang bapak yang marah kepada kumpulan ABG di area Dukuh Atas, Jakarta Selatan.
Baca Juga: Kisah Lamaran Romantis di Taman Safari Berujung Sang Wanita Masuk RS Gegara 'Ciuman Maut'
2. Heboh Uang Rp 500 Juta dari Baim Wong Untuk ikon Citayam Fashion Week Bonge, Willie Salim Beberkan Fakta Sebenarnya
Belakangan ini publik dihebohkan dengan adanya kabar bahwa Paula Verhoeven dan Baim Wong memberikan uang, kepada salah satu ikon Citayam Fashion Week Bonge Rp 500 Juta.
Namun, hal tersebut ternyata dibantah Willie Salim dikenal sebagai manajer Bonge yang juga menjadi rekan sekaligus orang kepercayaan Paula Verhoeven dan Baim Wong.
3. Ini Kronologi Robohnya Pagar Pembatas JIS pada Laga Persija Vs Chonburi FC Versi Jakpro
VP Sekretaris Perusahaan PT Jakarta Propertindo (Jakpro) Nadia Diposanjoyo menyampaikan kronologi robohnya pagar pembatas penonton sesaat sebelum pertandingan persahabatan Persija melawan Chonburi FC di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Minggu (24/7/2022).
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74