SuaraBekaci.id - Mahligai Rumah tangga komedian Sule dengan Nathalie Holscher tengah diterpa prahara. Sang istri, Nathalie Holscher resmi mengajukan gugatan cerai ke Pengadilan Agama Cikarang.
"Bahwa benar Pengadilan Agama Cikarang telah menerima perkara dengan jenis cerai gugat," ujar panitera Pengadilan Agama Cikarang, Maman Suherman.
Gugatan cerai Nathalie Holscher terhadap Sule terdaftar di Pengadilan Agama Cikarang sejak 5 Juli 2022.
Secara terbuka, Maman menjelaskan bahwa Nathalie Holscher mendaftarkan gugatan lewat kuasa hukumnya dari sistem e-court.
"Nathalie Holscher yang sudah dikuasakan ke kuasa hukumnya, menggugat Sutisna bin Dodo Mulyana," kata Maman mengutip dari matamata--jaringan Suara.com
Kabar gugatan cerai yang dilakukan Nathalie kepada Sule pun membuat geger publik.
Jumat siang ini, tweet tentang Sule menjadi trending topic di laman Twitter.
Sejumlah netizen memberikan komentarnya mengenai kabar ini. Mayoritas menyayangkan rumah tangga Sule yang diambang kehancuran.
Salah satu akun gosip di Twitter @AREAJULID menuliskan narasi cukup menohok mengenai kabar ini.
Baca Juga: Masalah Sule Dan Nathalie Holscher Diduga Berhubungan Dengan Chat Viral di 2021
"datang membawa cinta, pulang membawa duka," tulis akun tersebut mengomentari kabar gugatan cerai Nathalie.
Sementara itu, banyak juga netizen yang kemudian ramai berkomentar di akun Sule, @ferdinan_sule
"Kasian kang bini lu anak yatim piatu klo gda lu siapa lagi," tulis akun @rev*** diunggahan Sule.
"Jemput bunda, redam semua ego. Semua masih ada d tahap belajar kang, kasihan bunda msh tahap belajar menerima dg segala keadaan. Tidak mudah ada diposisinya, adaptasi luar biasa yg ia lakukan. Ada anak yg jd korban dimasa emasnya, jangan dihancurkan hanya demi ego," tambah akun lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam