
SuaraBekaci.id - Lima berita populer pada Selasa (21/6/2022) akan kami ulas pada Rabu (22/6/2022).
Sejumlah partai politik nampaknya sudah memperkenalkan bakal calon presiden masing-masing. Namun, sejumlah tokoh juga sudah mulai bermunculan untuk maju di Pilkada atau Pilgub 2024.
Seperti peluang Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka bisa maju di Pilgub 2024. Menurut Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani pihaknya akan mempertimbangkan putra Presiden Joko Widodo atau Jokowi untuk maju di Pemilihan Gubernur (Pilgub) pada 2024.
Lalu publik dihebohkan dengan video yang menunjukkan saat Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri.
Dalam video dan foto yang tersebar di sosial media dan diunggah oleh sejumlah akun salah satunya akun @undercover.id disebutkan bahwa pertemuan tersebut terjadi saat Jokowi menghadiri Rapat Kerja Nasional (Rakernas) PDIP di Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Selasa (21/6/2022).
1. Posisi Duduk Jokowi Saat Bertemu Megawati Jadi Guyonan Publik: Kaya Lagi Diinterogasi Emak karena Ngilangin Tupperware
Publik dihebohkan dengan video yang menunjukkan saat Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri.
Dalam video dan foto yang tersebar di sosial media dan diunggah oleh sejumlah akun salah satunya akun @undercover.id disebutkan bahwa pertemuan tersebut terjadi saat Jokowi menghadiri Rapat Kerja Nasional (Rakernas) PDIP di Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Selasa (21/6/2022).
2. Peluang Gibran Rakabuming Maju di Pilgub 2024, Puan Maharani Pilih Fokus Pilpres Dulu: Pilkada Masih Jauh
Berita Terkait
-
Megawati Usul Konferensi Asia Afrika Jilid II: Bahas Isu Kemerdekaan Palestina!
-
Gempar! Purnawirawan TNI Usul Gibran Diganti, Ketua MPR Angkat Bicara!
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Prabowo Pilih Utus Jokowi Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus, Muzani Bongkar Alasannya
-
Profil Forum Purnawirawan TNI dan Alasan di Balik Tuntutan Wapres Gibran Diganti
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Jangkau 88% Wilayah Indonesia, 1,2 Juta AgenBRILink Layani Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas