SuaraBekaci.id - Hubungan rumah tangga komedia Sule kembali menjadi sorotan publik, setelah Putri Delina curhat bahwa dirinya hingga saat ini masih sakit hati kepada Nathalie Holscher.
Untuk diketahui, beberapa waktu lalu Putri Delina menceritakan keluh kesah hidupnya di sebuah acara podcast diduga sindir Nathalie Holscher.
Kekinian, istri komedian Sule itu mencurahkan isi hatinya menjadi ibu sambung dari anak-anak Sule. Hal itu terlihat pada sebuah video yang diunggah oleh akun Instagram @lambegosiip
Mengutip dari MataMata -jaringan Suara.com, sambil berlinang air mata, Nathalie menyampaikan permintaan maaf pada Putri Delina apabila hingga saat ini anak kedua Sule dan mendiang Lina itu masih merasa sakit hati.
"Putri, Putri masih sakit hati sama bunda, bunda minta maaf," ujar Nathalie Holscher.
Nathalie menyebut bahwa dirinya masih terus belajar untuk menjadi ibu sambung yang baik bagi anak-anak Sule. Di usianya saat ini yang terhitung masih muda, Nathalie menyadari bahwa ia masih harus banyak belajar memahami anak-anaknya.
"Bunda selalu minta maaf, dan semoga minta maafnya berdua selalu tulus, bunda jadi ibu sambung tuh masih banyak belajar karena di umur bunda sekarang ini masih sangat muda dan masih banyak belajar," sambung Nathalie.
Diketahui, Nathalie Holscher terpancing memberikan tanggapan seusai mendengar curhatan Putri Delina yang masih mengungkit soal masalah mereka berdua di masa lalu. Adik dari Rizky Febian itu bahkan mengaku kesepian dan tak punya semangat hidup.
Melihat video tersebut beberapa netizen menulis komentar terkait persoalan di antara Nathalie Holscher dan Putri Delina.
Baca Juga: Tak Mau Melihat Curhatan Putri Delina ke Maia Estianty, Nathalie Holscher : Kenapa Sih Gini?
"Seharusnya permasalahan dalam RT nggak perlu diekspos ke publik, nggak perlu bales muncul di podcast lagi akan menimbulkan kesalahpahaman lagi, selesaikan baik-baik di rumah, bicara berdua dari hati ke hati dengan tulus. InsyaAllah tidak ada ganjelan dalam hati, saling memaafkan, saling menerima keberadaan masing-masing dengan tulus. Bagi kita yang nggak tahu apa-apa nggak usah ngompor-ngomporin atau menjugde salah satu pihak," ujar salah satu netizen.
Berita Terkait
-
Tak Mau Melihat Curhatan Putri Delina ke Maia Estianty, Nathalie Holscher : Kenapa Sih Gini?
-
Soal Kisruhnya dengan Putri Delina, Nathalie Holscher Ungkap Tanggapan Sule
-
Cak Nun Sebut Allah Tersinggung dan Sakit Hati dengan Ucapan Pernikahan Seperti Ini, Sujiwo Tejo: Sampean Dzalim
-
Nathalie Holscher Kaget Putri Delina Curhat Masalah Keluarga ke Publik: Kalau Sakit Hati, Bunda Minta Maaf
-
Imbas Buat Nathalie Holscher Menangis, Putri Delina Dibandingkan dengan Aurel Hermansyah
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar