Scroll untuk membaca artikel
Galih Prasetyo
Minggu, 19 Juni 2022 | 08:41 WIB
Gibran Rakabuming Raka saat mengikuti senam bersama kepala daerah dan wakil kepala daerah. [Antara]

SuaraBekaci.id - Lima berita populer pada Sabtu (18/6/2022) akan kami ulas pada Minggu (19/6/2022).

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming jadi sorotan publik saat menghadiri Rakornas PDI Perjuangan yang berlangsung di Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta Selatan.

Gibran jadi sorotan karena mengenakan jersey klub Liga Inggris, Manchester City. Dalam Rakornas tersebut turut hadir sejumlah kader PDI P, termasuk Ganjar Pranowo dan Bobby Nasution.

Warga Karawang dikabarkan heboh dengan beredar kabar soal sejumlah perusahaan yang angkat kaki dari sana. Penyebab perusahaan angkat kaki dikarena upah buruh yang mahal.

Baca Juga: Momen Prabowo Subianto Ajari Anak Jokowi Gibran Rakabuming Raka Berkuda: Berkuda Itu Sunah Rasulullah SAW

Menurut pihak Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Kabupaten Karawang, upah buruh di sana sangat tinggi yakni Rp 4.798.312. Ini menjadi upah tertinggi setelah kota Bekasi.

1. Pakai Jersey Manchester City di Rakornas PDI P, Gibran Rakabuming Jadi Sorotan Publik: Kok Gak Pake Merah, Mas?

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka saat Senam Indonesia Cinta Tanah Air (Sicita) bersama kepala dan wakil kepala daerah di Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Jumat (17/6) pagi.

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming jadi sorotan publik saat menghadiri Rakornas PDI Perjuangan yang berlangsung di Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta Selatan.

Gibran jadi sorotan karena mengenakan jersey klub Liga Inggris, Manchester City. Dalam Rakornas tersebut turut hadir sejumlah kader PDI P, termasuk Ganjar Pranowo dan Bobby Nasution.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Wih! Selain Ajari Gibran Rakabuming Raka Berkuda, Prabowo Juga Beri Jan Ethes Hadiah Sepatu

2. Bobotoh Meninggal Dunia di GBLA, Persib Siap Kerjasama dengan Kepolisian

Load More