SuaraBekaci.id - Sebuah video yang memperlihatkan sejumlah warga tengah berduduk santai dan juga ada yang berdiri di pintu masuk Tol Cimanggis Cibitung, Bekasi, Jawa Barat, viral di media sosial.
Video viral itu diunggah akun instagram @kabarnegri. Dalam unggahannya itu mengatakan, bahwa polemik antar warga Jatikarya Bekasi masih berlangsung dengan pihak Tol Ciamnggis Cibitung.
Warga yang merupakan ahli waris dari tanah yang telah dibangun tol itu kembali datang menanyakan kejelasan pembayaran.
“Kalau kedatangan warga untuk hari ini semula sebenarnya ingin menanyakan hasil perkembangan berdasarkan surat dari Minggu yang lalu, yang intinya masyarakat minta supaya diikutsertakan bilamana terjadi meeting zoom diantara instansi terkait,” ujar H. Dani Bahdani selaku kuasa hukum warga mengutip dari unggahan instagram @kabarnegri, Kamis (16/6/2022).
Dikatakan H. Dani bahwa warga melakukan aksi puluhan warga Jatikarya menggratiskan tol di gerbang tol Jatikarya 2 itu dilakukan secara spontan.
Hal ini karena warga merasa kecewa warga tidak diikutsertakan dalam zoom meeting antara instansi terkait.
“Karena kalau masyarakat atau perwakilan masyarakat tidak diikutsertakan, ini tidak akan pernah tuntas karena mereka tetap berasumsi bahwa objek tanah ini adalah aset milik institusi lain," jelasnya.
Sontak, hal itu mendapatkan komentar dari netizen.
"Ganti untung," tulis akun @Kio***.
Baca Juga: Pemuda Koboi Bar Senopati Sempat Bohongi Polisi, Serahkan Pistol Mainan Agar Tak Dihukum Berat
"@jokowi," tulis @im***.
"Lah gak malu apa woyyy tanah blm dibayar tp sdh ada pembangunan jalan sampe triliun an, miris negeri wakanda," sahut akun @tar***.
Berita Terkait
-
Pemuda Koboi Bar Senopati Sempat Bohongi Polisi, Serahkan Pistol Mainan Agar Tak Dihukum Berat
-
Video Mesum Sejoli Diduga di Pantai Pererenan Mengwi, Pihak Desa Membantah
-
Viral Tiga Siswa Ini Hampir Nangis Dinyatakan Tak Lulus, Ujungnya Cuma Diprank Guru
-
Bukan Makanan Khusus Ikan, Gurami Ini Disuapi Brownies
-
Bela Roy Suryo Soal Cuitan Stupa Mirip Jokowi, Natalius Pigai: Dia Bukan Orang Yang Mengubah Wajah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi