SuaraBekaci.id - Wenny Ariani nampaknya belum puas dengan pengakuan Rezky Aditya soal anak dari hasil hubungan terlarang tersebut.
Beberapa waktu lalu Wenny Ariani pun mengaku masih ada yang mengganjal di hatinya.
Citra Kirana istri Rezky Aditya pun menemani dan menguatkan sang suami yang memberikan klarifikasi terkait anak dari Wenny Ariani.
Wenny Ariani bahkan diketahui menganggap istri Rezky tersebut tak berempati, meskipun begitu, ia pun menghargai kehadiran sebagai seorang istri yang menemani permasalahan suaminya tersebut.
"Saya sangat respect dengan pasangannya Rezky ya, kebetulan saya juga tidak mengenal beliau, dan yang terjadi ini adalah masa lalu beberapa tahun lalu sebelum ada pasangannya." jelas Wenny Ariani, dikanal YouTube Denny Sumargo.
Wenny pun mengaku tak ada dendam dengan masa lalunya terlebih hubungannya dengan Rezky Aditya.
"Gak, gak ada. Gue juga gak pernah mengajarkan anak gue untuk membenci sesuatu, apalagi membenci ayahnya, menurut gue lho ya kan belum ada pembuktian, membenci Rezky karena pemberitaan ini, nggak." jelas Wenny.
"Gue gak dendam kok sama Rezky, menyayangkan. Menyayangkan karena lu gak ambil kesempatan setahun yang gue kasih untuk bicara baik-baik masalah ini." sambungnya.
"Lu tidak hiraukan niat baik kita, maksudnya gue dan kuasa hukum. Gue sangat menyayangkan sikap Rezky yang tidak gentle," tuturnya.
Berita Terkait
-
Citra Kirana Sudah Tahu Masa Lalu Rezky Aditya, tapi Gara-gara Wawancara Raffi Ahmad Malah Dikira Bohong
-
Video Lawas Beredar, Klaim Citra Kirana Tahu Semua Masa Lalu Rezky Aditya Dicurigai Bohong
-
Giliran Sahabat Blak-blakan, Rezky Aditya Jenguk Wenny Ariani di RS Usai Lahiran
-
Momen Haru Anak Wenny Ariani saat Rezky Aditya Dinyatakan Sebagai Ayahnya: Mom Kita Menang?
-
4 Artis Tetap Menerima Suami Meski Punya Anak di Luar Nikah, Ada Citra Kirana dan Richa Novisha
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan