SuaraBekaci.id - Ayu Ting Ting baru mengunggah foto dirinya di depan Ka'bah. Foto tersebut diposting Ayu di akun Instagram pribadinya @ayutingting92.
Ada dua foto yang ia unggah. Foto pertama, Ayu Ting Ting berfoto bersama sang anak, Bilqis Khumairah Razak. Sedangkan foto kedua, Ayu berfoto sendiri.
Keduanya mengembangkan senyum saat berfoto di depan kiblat umat Muslim tersebut.
"Alhamdulillah ya Allah, bisa kembali beribadah ditempat sucimu....jabah kabul semua doa hambamu ini y Allah amin," tulis Ayu di caption fotonya tersebut.
Baca Juga: Muntah-Muntah dan Sakit Kepala Setiba di Tanah Suci, Ayu Ting Ting Tetap Tunaikan Umrah
Unggahan foto ini pun membuat publik membanjiri kolom komentar Ayu Ting Ting. Netizen mendoakan turut mendoakan agar semua hal yang disampaikan Ayu diijabah oleh Allah SWT.
"Alhamdulillah Semoga Dilancarkan yach Sayangkuuu," tulis akun Fitri Carlina.
"amiin ya rabb jaga kesehatan ya," tulis akun @ell***
"Aamiinn Allahumma Aamiinnn, semoga Kak Ay dan keluarga Bahagia dan Sukses selalu dan Kak Ayy jadi pribadi lebih baik lagi... Aaamiiinnn," tambah akun lainnya.
"Smg sgla prmntaan kk ayu d ijabah ALLAH SWT," timpal akun @nag***
Baca Juga: Foto Perdana Ayu Ting Ting Umrah Meski Lagi Sakit, Pucat dan Lesu di Depan Kakbah
Sebelumnya Ayu Ting Ting dikabarkan sempat alami sakit begitu tiba di Mekkah.
Hal itu terungkap lewat postingan sang adik, Assyifa Nuraini di Instagram Story pada Selasa (31/5/2022).
Di situ, Assyifa Nuraini membagikan potret Ayu Ting Ting yang tengah tertidur. Dia bilang kakaknya sedang tidak enak badan.
"Banyak yang nanyain teteh @ayutingting92 kemana. Pas sampai di Mekkah teteh nggak enak badan," ungkap Assyifa Nuraini.
Assyifa Nuraini juga membeberkan gejala sakit yang dialami Ayu Ting Ting. Menurutnya, pelantun Sambalado ini mengalami demam hingga muntah-muntah.
Berita Terkait
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
-
PLN Sabet Penghargaan CNBC Indonesia Communications Strategis Award 2024
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Hasto Beberkan Politik Jokowi dan Anies, Netizen Samakan dengan Fufufafa: Gak Punya Nyali!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
Terkini
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Tri Adhianto Kirim Ucapan Spesial untuk Sosok Ini
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tutup Paparan Visi Misi dengan Cara Tak Biasa