SuaraBekaci.id - Aksi ricuh terjadi melibatkan dua kelompok bersenjata tajam di Stadion Singaperbangsa Jalan Jend Ahmad Yani Nagasari, Kecamatan Karawang Barat, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Minggu (22/5/2022).
Aksi saling serang itu direkam melalui kamera amatir warga yang kemudian beredar viral di media sosial salah satunya diunggah ulang oleh akun @infokrw.
Dalam video tersebut tampak puluhan warga yang terdiri dari dua kelompok terlibat kericuhan di sekitar stadion. Beberapa dari mereka bahkan membawa serta senjata tajam di tangan.
Tampak pula sebuah sepeda motor tergeletak ditengah tengah kerusuhan mereka.
Informasi dari unggahan tersebut belum diketahui secara pasti bagaimana kronologi kerusuhan ini bisa terjadi. Akan tetapi pihak kepolisian Polres Karawang telah mengkondisikan situasi di sekitar Stadion.
Peristiwa ini pun mendapat kecaman dan cibiran dari para warganet yang melihatnya.
"Orang Karawang asli tapi risih dengan oknum-oknum seperti ini," komen akun @rof***.
"Udah gak aneh, paling rebutan lahan, kerja makanya," tambah akun @supri***.
"Manusia manusia sampah, bikin ribut mulu," kritik akun @yusu***.
Baca Juga: Ayunkan Senjata Tajam Saat Ditangkap, Terduga Begal Tewas Ditembak
"Udah ini lagi yang bikin kacau Karawang, bubarkan ormas yang meresahkan," kata akun @uky***.
Warganet berharap pihak kepolisian agar segera menangani maraknya aksi seperti ini yang dinilai kerap terjadi dan meresahkan warga.
Kontributor : Ririn Septiyani
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025