SuaraBekaci.id - Pelatih Myanmar, Velizar Popov mendoakan timnas Indonesia U-23 untuk bisa lolos sampai ke babak final SEA Games 2021. Pernyataan ini disampaikan Popov setelah anak asuhnya dipecundangi Egy Maulana Vikri dkk dengan skor 1-3, Minggu (15/5/2022).
"Bagi saya Vietnam dan Indonesia adalah lawan terkuat di turnamen ini. Mereka sangat berpengalaman, memiliki pemain yang pernah bermain di Piala AFF 2020," ucap Popov mengutip dari laporan Vnexpress.
Dijelaskan oleh Popov, kualitas pemain timnas Indonesia U-23 sangat mumpuni. Ia mencontohkan pada pertandingan sore tadi. Menurutnya, anak asuh Shin Tae-yong itu mampu memainkan permainan yang sangat bagus.
"Misalnya pada pertandingan ini, pemain saya sebenarnya sangat berani. Meski kebobolan lebih awal, mereka tetap konsisten bermain bagus selama pertandingan,"
"Saya berharap Indonesia dan Vietnam beruntung. Saya sangat berharap mereka mencapai final karena mereka ada dua tim terkuat di turnamen," tambahnya.
Kekalahan 1-3 dari Timnas Indonesia U-23 membuat Myanmar tersingkir di SEA Games 2021. Meski begitu, Popov mengakui tidak kecewa. Ia menganggap sepak bola Myanmar telah berkembang pesat.
"Meeski kalah, Myanmar tidak memalukan. Dibandingkan tiga tahun lalu, kami telah meningkat pesat,"
Sementara itu, Shin Tae-yong memuji performa anak asuhnya pada pertandingan melawan Myanmar.
“Memang hari ini kami bisa lolos walau seri dari Myanmar, tapi asal tahu saja untuk pertandingan seperti ini memang sulit,” ucap pelatih asal Korsel tersebut.
Baca Juga: Hasil SEA Games 2021: Kalahkan Myanmar 3-1, Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Semifinal
“Beruntung, para pemain mengikuti intruksi saya dengan baik dan sempurna,” pungkasnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi