SuaraBekaci.id - Polisi mengungkapkan Jalur Pantai Utara (Pantura) Kota Cirebon, Jawa Barat, yang mengarah ke Jakarta pada Sabtu (30/4/2022) pagi lancar.
Kasatlantas Polres Cirebon Kota AKP Triyono Raharja mengatakan, Jalur Pantura sempat mengalami kepadatan imbas pemberlakuan satu arah atau one way di jalan tol.
"Alhamdulillah (jalur Pantura Cirebon) lancar jaya," ujar Triyono.
Menurutnya sampai pukul 06.30 WIB jalur tol masih diberlakukan sistem satu arah, akan tetapi pada Sabtu pagi kendaraan yang dari arah Jawa Tengah melewati jalur arteri pantura dapat memacu kendaraan dengan maksimal.
"Saat ini tol masih satu arah, tapi di pantura dipastikan lancar," tuturnya.
Pada Sabtu pagi sekitar jam 06.30 WIB di jalur Pantura Cirebon lalu lintas terpantau lancar, tidak ada kepadatan sama sekali.
Kondisi tersebut berbeda jauh bila dibandingkan sehari sebelumnya Jumat(29/4/2022) siang sampai malam hari, di mana arus lalu lintas dari daerah Mundu sampai Kedawung padat.
Bahkan petugas sempat mengalihkan arus lalu lintas dari arah Jawa Tengah ke jalur alternatif yang melalui Gunungjati, kemudian ke Indramayu.
Sementara untuk jalur dari Jakarta ke Jawa Tengah, di Pantura Cirebon, terpantau ramai lancar, di mana kendaraan sepeda motor sangat mendominasi, bahkan tidak ada jeda dari kendaraan di depan dan belakangnya.
Baca Juga: 6 Fakta Warga Pencari Sedekah dengan Sapu Koin di Indramayu saat Momen Mudik, Videonya Viral
Berita Terkait
-
Lawan Pramono dan KDM, KSPI Bakal Ajukan Gugatan Kebijakan Upah Jakarta dan Jawa Barat ke PTUN
-
Fakta Pahit! Sempat Dibantah Polisi, Kades Bangun Jaya Benarkan 6 Warganya Tewas di Lubang Pongkor
-
Libur Isra Miraj, 3.300 Kendaraan Padati Jalur Wisata Puncak
-
Status Dicabut, Masjid Agung Bandung Tak Lagi Masjid Raya
-
Prabowo Umumkan Indonesia Capai Swasembada Pangan 2025
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi