SuaraBekaci.id - Anak Ustaz Yusuf Mansur, Wirda Mansur di akun Instagram pribadinya mengunggah video saat dirinya tengah sibuk bagi-bagi uang untuk Tunjangan Hari Raya (THR).
Di video yang ia unggah di akun @wirda_mansur, Wirda tampak repot memasukkan sejumlah uang pecahan Rp 100.000 dan Rp 50.000 ke dalam amplop untuk THR.
Pada caption di video tersebut, aktivitas Wirda itu untuk kegiatan promosi salah satu produk make up. Tampak dalam video, Wirda memegang segepok uang pecahan Rp 100.000. Ia juga menunjukkan sebuah laci yang berisi uang cukup banyak.
Sontak saja video ini pun mendapat banjir komentar dari netizen. Sejumlah netizen menyebut bahwa aksi Wirda itu ialah bagian dari trik marketing mempromosikan produk make up tersebut.
Namun ada juga netizen yang anggap bahwa unggahan Wirda itu hoax semata. Tidak hanya itu, ada juga netizen yang meminta Wirda untuk memberikan uang tersebut kepada ayahnya, Yusuf Mansur.
"u better help ur father’s financial girl," tulis akun @lit***
"Dari pada di bagi",mending kasih bapakmu kasian dia sampe gebrak meja," timpal akun @van***
Banyak juga netizen yang berharap bisa mendapat THR dari Wirda.
Sebelumnya, viral video diduga Ustaz Yusuf Mansur yang marah-marah. Dalam video itu, Yusuf Mansur tampak gunakan jas dan kacamatan marah-marah diduga saat menghadiri rapat daring.
“Saya butuh duit 1 triliun buat kerjain Paytren. Bisa? mau Anda patungan? mau? Kalau mau, saya akan terima duit Anda, maka saya akan bermasalaha hari ini,” teriak Yusuf Mansur di video itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
Terkini
-
5 Fakta Pesawat Smart Air Mendarat Darurat di Laut
-
Program Ini Sekolahku di Aceh Tamiang: Wujud Komitmen BRI dalam Tanggap Bencana Sumatera
-
Negara Ini Sahkan RUU Larangan Media Sosial Bagi Anak-anak
-
Eks Pejabat Kementan Diduga Korupsi Rp27 Miliar, Amran: Sudah Saya Pecat
-
Harga Emas Antam Senin 26 Januari Meroket, Segini Angkanya