SuaraBekaci.id - Baru-baru ini Ariel NOAH tampil di Holywings Gatot Subroto, Jakarta. Penampilannya tersebut menjadi perhatian publik, lantaran adanya sosok presenter kondang Celine Evangelista.
Bahkan, momen Ariel dengan Celine Evangelista saat berdua viral di media sosial.
Ariel terlihat memberikan gestur hangat saat membantu Celine naik ke panggung hingga akhirnya menggandeng tangan wanita cantik tersebut.
Nah, pengacara kondang Hotman Paris Hutapea melontarkan pertanyaan ke Ariel soal hubungannya dengan Celine.
“Nggak mungkin juga saya buka di atas panggung," kata Ariel, mengutip dari herstory -jaringan Suara.com, Selasa (5/4/2022).
Lantas, Hotman menyinggung soal status Celine yang masih sendiri usai bercerai dari Stefan William.
“Baru cerai ini, baru cerai dia," lanjut Hotman yang menggoda Ariel.
Seperti dikethui, video saat Ariel tengah manggung dan menyanyikan lagu Mungkin Nanti di Holywings beredar di media sosial.
Tiba-tiba saja mantan kekasih Luna Maya itu memberikan sambutan hangat dan mengulurkan tangannya pada Celine Evangelista untuk naik ke atas panggung.
Baca Juga: 10 Momen Celine Evangelista Dikira Akan Mualaf, Banjir Komentar Positif
Tag
Berita Terkait
-
10 Momen Celine Evangelista Dikira Akan Mualaf, Banjir Komentar Positif
-
7 Potret Rumah Mewah Hotman Paris, Garasinya Berisi Koleksi Supercar
-
Kerap Dikelilingi Banyak Wanita Cantik, Anak Bungsu Hotman Paris: Yah Kurangin Lah Sudah Berumur
-
Kasih Santunan ke Yatim Piatu, Shalawat Nabi Iringi Celine Evangelista
-
Lesti Kejora dan Baby L bak Fotokopian, 5 Potret Masa Kecil Artis yang Wajahnya Mirip Anaknya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam