SuaraBekaci.id - Proses naturalisasi sejumlah pemain keturunan seperti Sandy Walsh, Jordi Amat dan Shayne Pattynama hingga saat ini belum dapat titik cerah.
Terakhir, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Zainudin Amali mengaku sampai dengan saat ini belum berbuat apapun mengenai kelanjutan proses naturalisasi tiga pemain keturunan Indonesia tersebut.
Proses naturalisasi ketiga pemain itu terhambat karena masih ada dokumen yang kurang. Dokumen tersebut adalah surat perpindahan kewarganegraan dari pemerintah negara yang bersangkutan.
“Itu harus PSSI dong, kami urusannya dengan pemerintah, dan kalau dengan PSSI sana ya harus dengan PSSI,” kata Menpora Zainudin Amali kata akhir Maret lalu.
Sebelumnya, Exco PSSI Hasani Abdulgani menyebut proses naturalisasi ketiga pemain itu tertahan di Kemenkumham.
"Proses naturalisasi pemain keturunan atas nama Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama sampai saat ini masih berada di Direktorat Tata Negara, Kemenkumham," tulis Hasani Abdulgani di Instagram miliknya.
Proses naturalisasi yang mandek ini akhirnya membuat suporter bola di dunia maya silahturahmi ke akun Instagram Kemenkumham.
Unggahan akun Instagram Kemenkumham @kemenkumhamri terkait ucapan ibadah Ramadhan lebih banyak dipenuhi dengan protes dari suporter bola.
Mayoritas suporter bola mempopulerkan tagar #percepatnaturalisasi
Baca Juga: KV Mechelen Menang Dramatis dari Lawannya, Sandy Walsh Sumbang Satu Gol
Ada juga netizen yang menuliskan tagar #kamikecewa, serta tagar #percepatnaturalisasipemainketurunan.
"Birokrasi Indonesia berbelit2 @kemenkumhamri untuk kemajuan TIMNAS saja susahnya minta ampun pak presiden @jokowi tolong turun tangan percepatan pemain keturunan," tulis akun @mil***
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Terus Dukung Desa Berdaya dan Mandiri, BRI Raih Apresiasi dalam Peringatan Hari Desa Nasional 2026
-
5 Fakta Cap Tangan di Pulau Muna: Seni Cadas Tertua yang Mengubah Sejarah Dunia
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia