SuaraBekaci.id - Federasi sepak bola dunia, FIFA malam ini, Jumat 1 April 2022 akan menghelat pengundian grup Piala Dunia 2022. Drawing Piala Dunia 2022 akan berlangsung di Exhibition and Convention Center, Doha, sekitar pukul 22:45 WIB.
Sejauh ini sudah ada 29 negara yang dipastikan akan tampil di Piala Dunia 2022. Dua negara, Amerika Serikat dan Meksiko jadi negara baru yang dipastikan lolos setelah menyelesaikan pertandingan kualifikasi Piala Dunia zona CONCACAF pada Kamis (31/3) lalu.
Dari 29 negara peserta Piala Dunia 2022 ini, masih ada tiga tiket tersisa yang akan diperebutkan lewat pertandingan play off interkontinental dan satu tiket di laga play off zona UEFA.
Untuk tim unggulan berdasarkan rangking FIFA yang akan keluar hari ini. Untuk mekanisme undian, 32 peserta akan masuk ke dalam empat pot berdasarkan koefisien peringkat.
Tuan rumah Qatar akan bersama tujuh unggulan. Pot kedua dan keempat akan diisi oleh negara berdasarkan rangking FIFA. Pot 4 nantinya akan ditambah tiga tim yang lolos di babak play off dan juga lima peserta dengan peringkat terendah di FIFA.
Nantinya, setiap pot diambil satu tim untuk mengisi grup A dan H di Piala Dunia 2022. Dua negara Eropa dipastikan akan mengisi lima dari delapan grup di Piala Dunia 2022.
Dari 4 pot yang sekarang ada dan berdasarkan mekanisme di atas, besar kemungkinan grup neraka di Piala Dunia 2022 akan tercipta.
Kans Belanda bersua Jerman di babak fase grup akan terbuka lebar. Namun di babak fase grup Piala Dunia 2022, tidak bakal ada pertemuan antara Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi, karena Argentina dan Portugal berada di satu pot sama.
Pot 1
Baca Juga: Gagal Melaju ke Piala Dunia 2022, Mohamed Salah isyaratkan Pensiun dari Timnas Mesir
Qatar
Brasil
Belgia
Prancis
Argentina
Inggris
Spanyol
Portugal
Pot 2
Meksiko
Amerika Serikat
Belanda
Denmark
Jerman
Uruguay
Swiss
Kroasia
Pot 3
Senegal
Iran
Jepang
Maroko
Serbia
Polandia
Korea Selatan
Tunisia
Pot 4
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol