SuaraBekaci.id - Politisi Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Tsamara Amany ikut angkat bicara soal pro kontra sosok pawang hujan Rara di perhelatan MotoGP Mandalika.
Lewat akun Twitter pribadinya, @TsamaraDKI, ia menyebut bahwa kepopuleran pawang hujan Rara tidak membuat malu bangsa Indonesia.
Ia menyebut bahwa pawang hujan ialah bagian dari budaya bangsa Indonesia.
"Nggak ada yang memalukan dari ini. Pawang memang bagian dari budaya kita. Yang malu sebenarnya dalam alam bawah sadarnya masih melihat apa-apa yang ala Barat sebagai puncak ideal," tulis Tsamara.
"Kita BUKAN Barat. Kita memiliki tradisi & cara kita sendiri. Itu harus dihargai," tambah Tsamara disertai dengan foto aksi pawang hujan Rara di perhelatan MotoGP Mandalika.
Postingan dari Tsamara ini pun jadi sorotan warganet di laman sosial Twitter. Sejak Senin (21/3) siang, publik di jagat Twitter memang membahas soal sosok pawang hujan Rara.
Dukun pun jadi trending topic di Twitter hingga senin malam ini. Sejumlah warganet pun membalas cuitan dari Tsamara dengan sejumlah komentar.
"Dukun hujan kehujanan." tulis salah satu akun Twitter @buz***
"Dukun santet juga budaya lokal," timpal akun lainnya @Xya***
Baca Juga: Hujan Berhenti saat MotoGP Mandalika Bukan karena Pawang Hujan, Ini Kata BMKG
"Kalo sakit ke dukun ya non.. jgn ke dokter.." tambah akun lainnya.
"Di afrika banyak dukun apa itu budaya indonesia," tulis akun @fad***
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi