SuaraBekaci.id - Polemik soal pawang hujan yang menjadi sorotan bagi media asing di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat (NTB) terus bermunculan.
Kali ini pendakwah Gus Miftah pun turut membahasnya di media sosialnya.
Dia pun mengungkapkan jika aksi pebalap Fabio Quartararo memang kocak. Meski demikian, Gus Miftah menuliskan jika setiap desa atau daerah memiliki adatnya sendiri.
"Mendadak jadi pawang hujan……." “Desa mawa cara, negara mawa tata. Artinya: desa mempunyai adat sendiri, negara mempunyai hukum sendiri” "This is Indonesia."
Postingan ini kemudian ramai dikomentari warganet.
"Indonesia kaya akan adat istiadat dan budaya , hal ini yang tidak ditemukan di negara lai..berbanggalah kita," tulis himynameisdede
"Kearifan lokal budaya Indonesia," tulis aninditaminarko.
"Kearifan lokal,." komentar habib.firmansyhhh
"Yasss, this is INDONESIA," ujarnya.
Baca Juga: PKS Ogah Formula E Pakai Pawang Hujan Seperti di MotoGP Mandalika, Ini Alasannya
"Keren bang … kearifan lokal, budaya kita luar biasa … bangga jadi warga indonesia," tulis dia
"Tonggoku Mbah Bejo nek mawang muandhii pol gus," ujarnya.
"Indonesiaku" tulis nopitamen15.
Tag
Berita Terkait
-
PKS Ogah Formula E Pakai Pawang Hujan Seperti di MotoGP Mandalika, Ini Alasannya
-
Sandiaga Buka Suara Kontroversi Pawang Hujan MotoGP Mandalika: Atraksi Kearifan Lokal, Allah yang Menentukan
-
Air Mata Anak Pawang Hujan Mandalika Tumpah saat Salat, Tak Tahan Ibunya Dihujat Disebut Memalukan sampai Disuruh Tobat
-
Bela Pawang Hujan MotoGP Mandalika Rara Istiani, Tsamara PSI Sebut Bagian dari Budaya dan Tak Ada yang Memalukan
-
Di Indonesia Ada Pawang Hujan, Tapi Negara Lain Lakukan Hal Ini untuk Modifikasi Cuaca
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol