SuaraBekaci.id - Tiga orang remaja di Cikarang tertangkap tangan membawa senjata tajam oleh pihak kepolisian. Namun remaja ini nekat melawan dan menabrak petugas saat akan ditangkap.
Peristiwa ini terjadi di wilayah sekitaran Jalan Pamahan - Tegaldanas Kelurahan Sertajaya, Kecamatan Cikarang Timur, Rabu ( 9/3/2022 ) sekitar pukul 01. 45 WIB. Tim dari Polres Metro Bekasi berhasil mengamankan tiga remaja tanggung itu.
Berdasarkan informasi dari akun @dreamteamresorbks, disebutkan para remaja ini pertama dilihat petugas tengah mengendarai Honda Genio berwarna merah dengan nomor polisi B 5385 FEQ sambil membawa senjata tajam.
Melihat petugas, para remaja ini langsung melarikan diri dan dikejar oleh tim Patroli Perintis Presisi. Saat pengejaran ini, salah satu remaja berinisial LAR sempat membuat senjata tajam ke semak-semak.
Aksi kejar-kejaran pun tak terhindarkan. Menurut keterangan pihak kepolisian, motor para remaja ini sempat menabrak kendaraan yang dikemudikan Briptu Toni Wijaya dan Briptu Fuad Bachtiar Basar.
Para remaja ini pun berhasil diamakan dan mereka pasrah saat digelandang ke Polres Metro Bekasi. Sejumlah warganet pun beri apresiasi atas kinerja kepolisian ini dengan sampaikan sejumlah komentar.
"Mantap pak lanjutkan terus," tulis akun @den15***.
" Semangat terus ndan," komen akun @kilu***.
Postingan yang kemudian diunggah ulang oleh akun @liputancikarang ini pun mendapat respon dan tanggapan positif dari para pengguna Instagram.
Baca Juga: Polisi Tangkap Preman Viral Injak Kepala Sopir Mobil Pick Up di Cikarang
"Siap siap jadi bubur di sel," tulis akun @bang***.
"Harusnya dikasih timah panas di kakinya biar hot," timpal akun @iskanda***.
"Door aja udah kakinya satu satu biar greget," imbuh @dsigit***.
"Kalau bisa tiap malam patroli, biar terjaga keamanannya," saran akun @opay***.
Kontributor : Ririn Septiyani
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam