SuaraBekaci.id - Kondisi Jalan Ahmad Yani, Kota Bekasi, sejak Jumat (18/2/2022) pagi berdebu.
Mengutip dari Bekasi24Jam--Jaringan Suara.com, dari rekaman video yang dibagikan warga yang tengah menunggu bus di halte Bekasi Barat terlihat jalanan berdebu.
Kondisi semakin parah saat sejumlah kendaraan yang melintas. Debu berterbangan dan menganggu orang di sekitar lokasi halte bus.
Pengirim video menduga, banyak debu bertebaran di jalan karena sisa becekan hujan yang mengering.
Baca Juga: Kota Bekasi Tutup Jalan Ahmad Yani Setiap Malam, Ini Daftar Pengalihan Arusnya
"Sepertinya sisa becekan hujan yang kering, terus tertiup angin," kata warga.
Kondisi ini tentu mengganggu warga yang beraktivitas. Terlebih warga yang tengah menunggu di Halte Bus Bekasi Barat.
"Ini mengganggu sekali bagi orang-orang yang menunggu di halte," lanjutnya.
Ia pun meminta agar Pemerintah Kota segera menangani kondisi jalan tersebut.
Rekaman video ini juga dibagikan di sosial media. Sejumlah warganet pun menunjukkan reaksi mereka.
Baca Juga: Ada Proyek Becakayu, Arus Jalan Ahmad Yani Bekasi Simpang BCP Dialihkan
Sebagian warganet yang sepertinya orang Bekasi mengaku tidak heran dengan kondisi seperti itu.
"Banyak Debu,Banyak Lubang ,banyak Begal . Selamat datang di Bekasi," tulis salah satu pengguna Instagram @ber***
Sedangkan warganet lainnya mengingatkan bahayanya debu-debu yang berterbangan seperti itu.
"Masuk ke paru-paru auto TBC itu." tulis akun @pra***
"Truk tanah pada bloon naro tanahnya ga bener jadi jatoh jatohan, mata pada perih lewat situ barusan pake motor." timpal akun lainnya @ari***
Video jalan Ahmad Yani yang berdebu, klik di sini
Berita Terkait
-
Warga Eks Kampung Bayam Dipekerjakan di JIS, Bayar Sewa KSB Dari Potong Gaji
-
Insiden Mengejutkan, Bom Nyasar Jet Tempur Korsel Lukai Belasan Warga Sipil!
-
Wali Kota Bekasi Nginap di Hotel Mewah Saat Rumahnya Kebanjiran, Warganet: Pakai Uang Negara Ngga?
-
Buntut Nekat Terobos Banjir, Mobil di Bekasi Viral Terbawa Arus, Warga Gotong Royong Membantu
-
Isi Garasi Wali Kota Bekasi Tri Adhianto, Disorot Usai Istri Diduga Ngungsi ke Hotel saat Banjir
Terpopuler
- Beda Adab Aaliyah Massaid dan Fuji Minta Tolong ke ART, Ada yang Dibilang OKB
- Sebut Lamborghini Rp22 Miliar Murah, Koleksi Mobil Firdaus Oiwobo Vs Hotman Paris Jomplang
- Nikita Mirzani Ditahan, Astrid dan Uya Kuya Ungkap Rasa Syukur: Tegak Lurus Polda Metro Jaya
- Rudy Salim Masuk Perangkap Firdaus Oiwobo, Kini Berakhir Kena Somasi
- Emil Audero: Kemungkinan Membela Timnas Indonesia Tidak Ada
Pilihan
-
Siapa Paling Pendek? Perbandingan Tinggi Badan 4 Kiper Timnas Indonesia Plus Emil Audero
-
Seruan Unfollow Elkan Baggott Menggema! Apa Penyebabnya?
-
Usai Pelampung, Kini Marina: Nasib Nelayan di Perairan Serangan Bali Kembali Diuji
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaru Maret 2025
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB, Terupdate Maret 2025
Terkini
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah
-
Kesaksian Pekerja di Mal Mega Bekasi Sebelum Diterjang Banjir: Kejadiannya Cepet Banget!
-
Puluhan Sepeda Motor Terendam Banjir di Stasiun Bekasi
-
Cerita Pekerja Ungkap Detik-detik Air Banjir Terjang Mega Mal Bekasi, Pengunjung Panik Berlarian!
-
Banjir Bekasi 2025: Villa Nusa Indah Tenggelam, Warga Mengungsi ke Atap Rumah