SuaraBekaci.id - Wika Salim dalam postingan terbarunya di akun Instagram miliknya membalas komentar dari salah satu pengikutnya.
Salah satu pengikut Wika Salim di Instagram menyebut penyanyi dangdut itu dengan usia 18 tahun.
"Masih 18 tahun guys @wikasalim," tulis akun @boj***
Mendapat komentar seperti itu, Wika Salim meresponnya dengan menjawab dengan kalimat bercanda.
Baca Juga: Viral Video Kak Seto Lincah dan Bugar Saat Berlari, Warganet: Gue 18 Tahun Gak Mau Naik Tangga
"16,5thn pdhal hha," jawab Wika Salim.
Dalam video itu sendiri, Wika Salim menunjukkan wajah putih meronanya dengan rambut sebahu. Ia tampak tersenyum manis dengan balutan dress berwarna biru.
Video itu sendiri mendapat komentar positif dari banyak penggemarnya.
"gelis pisan," tulis akun @sya***
"mantap untuk dipandang," timpal akun @agu***
Baca Juga: Susul Eric, Giliran Younghoon The Boyz Positif Covid-19
Wika Salim sendiri merupakan penyanyi dangdut kelahiran Bogor, 26 Februari 1992. Itu artinya artis bernama lengkap Wika Febrina Putri bulan depan akan berusia 30 tahun.
Berita Terkait
-
7 Potret Pengajian 4 Bulanan Sarah Gibson, Akhirnya Umumkan Kehamilan
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
Edit Foto Titiek Puspa Berhijab, Instagram Arie Untung Diserbu Warganet
-
Roundup: Arsin Dkk Lolos Jerat Pidana Korupsi di Kasus Pagar Laut?
-
Bukan Cuma IM57+ Institute, KPK Turut Dampingi Penyidik yang Digugat Rp2,5 Miliar
Tag
Terpopuler
- Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
- Agama Titiek Puspa: Dulu, Sekarang, dan Perjalanan Spiritualnya
- Lisa Mariana Ngemis Tes DNA, Denise Chariesta Sebut Tak Ada Otak dan Harga Diri
- 6 Perangkat Xiaomi Siap Cicipi HyperOS 2.2, Bawa Fitur Kamera Baru dan AI Cerdas
- Kang Dedi Mulyadi Liburkan PKL di Bandung Sebulan dengan Bayaran Berlipat
Pilihan
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
Terkini
-
Satpam RS Mitra Keluarga Bekasi Dianiaya Secara Brutal, Ini Ancaman Hukuman untuk Tersangka
-
Lewat Pendanaan KUR BRI, Suryani Sukses Jadi Pejuang Ekonomi Keluarga yang Naik Kelas
-
Rahasia Desa Wunut Berhasil Menjadi Desa Pembangunan Berkelanjutan
-
Viral Dua Preman Ngamuk di Pasar Baru Bekasi, Pelaku Positif Sabu-sabu
-
Berdiri 2019, Kini Minyak Telon Lokal Habbie Capai Omzet Belasan Juta Rupiah