SuaraBekaci.id - Rumah tangga Kalina Oktarani dan Vicky Prasetyo saat ini di ujung tanduk. Bahkan mantan istri dari Deddy Corbuzier ini mengatakan bahwa dirinya sudah cerai dengan pria yang sering dijuluki gladiator buaya tersebut.
Julukan gladiator buaya itu melekat karena diketahui Vicky Prasetyo sudah menikah sampai 25 kali, jika dihitung sampai pernikahannya dengan Kalina.
Melansir dari Instagram pribadinya yang kemudian diunggah kembali oleh akun instagram @insta.nyinyir, Selasa (18/01/22) Kalina menceritakan semua usaha yang dilakukannya itu.
Kalina Oktarani sempat mengaku bahwa dirinya sudah beberapa kali ingin mempertahankan rumah tangganya bersama Vicky Prasetyo namun, Vicky pun berkali-kali menalak Kalina Oktarani
“Berkali2 anda minta pisah, berkali2 pula saya mempertahankan,” ujar ungkapan Kalina yang kecewa dengan Vicky Prasetyo dalam postingan tersebut
Vicky Prasetyo diketahui yang pertama kali menjatuhkan talak kepada Kalina Oktarani pada bulan November pun Vicky Prasetyo mengaku bahwa dirinya sudah tidak bisa menjadi nahkoda rumah tangganya
“Talak pernah keluar, dan terjadi di bulan Nov 2021…Saya mencoba memprtahankan!!” tulis Kalina kembali
Mengetahui usaha Kalina Oktarani, netizen pun tak setuju dengan tindakannya. Menurut netizen lelaki macem Vicky Prasetyo itu tak usah untuk dipertahankan karena tidak pernah serius dengan yang namanya pernikahan.
“Tidak perlu di pertahan say, apa juga yg mau di pertahankan, dia hanya pandai bersilat lida, hancur dalam tindakan, keluarganya gitu…., belom lagi mertua…, mempertahankan sama aja bunuh diri,” sahut akun @dewislolly
Baca Juga: Bantah Talak Kalina Oktarani, Vicky Prasetyo Mau Rujuk Demi Mertua
“@angellelga ngakak baca @kalinaocktaranny..lagian loe goblok sih udh tau tuh laki punya kelainan msh aja mau..sesama tukang kawin rasain deh,” tulis akun @liaaurellia20
Berita Terkait
-
Bantah Talak Kalina Oktarani, Vicky Prasetyo Mau Rujuk Demi Mertua
-
Ingin Turunkan Berat Badan Dengan Konsumsi Lidah Buaya, Begini Cara Olahnya di Rumah
-
Kalina Oktarani Ngaku Tak Dinafkahi Vicky Prasetyo, Sempat Sesumbar Belanja Bulanan Rp 20 Juta
-
Kalina Oktarani Bongkar Masalah Rumah Tangga, Ditalak Vicky Prasetyo pada November 2021
-
Tyna Kana Dan Kenang Mirdad Resmi Cerai, Ini Jawaban Soal Kepergok Ciuman Dengan Selingkuhan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar