SuaraBekaci.id - Liga Inggris pekan ke-22 pada Sabtu (15/1/2022) akan hadirkan sejumlah pertandingan menarik. Salah satu partai yang paling disorot ialah laga antara pemuncak klasemen, Manchester City vs Chelsea yang saat ini berada di tempat kedua di Etihad Stadium.
Chelsea saat ini terpaut 10 poin dengan Manchester City. Kemenangan jadi harga mati yang wajib diraih oleh pasukan Thomas Tuchel dkk.
Kedua tim sama-sama meraih hasil positif di laga sebelumnya. Manchester City meraih kemenangan 4-1 atas Swindon Town di babak ketiga Piala FA pada tengah pekan lalu.
Sementara The Blues meraih kemenangan 1-0 atas Tottenham Hotspur di semifinal leg kedua Piala Liga Inggris. Kedua tim tentu saja akan sama-sama mengeluarkan kemampuan terbaik demi bisa meraih tiga poin.
Selain laga di Liga Inggris, Sabtu malam nanti juga hadirkan partai menarik dari lanjutan BRI Liga 1 2021. Persela Lamongan akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Kapten I Wayan Dipta.
Persija di pekan sebelumnya harus menelan pil pahit karena kalah dari Persipura 1-2. Macan Kemayoran dari lima laga terakhir meraih tiga kemenangan, satu imbang dan satu kekalahan.
Sementara itu Persela, seharusnya di atas kertas bisa dikalahkan oleh Persija. Anak asuh Jafri Sastra itu dari 5 laga terakhir belum pernah meraih kemenangan.
Jadwal Sepak Bola Malam Ini, Sabtu (15/1/2022):
BRI Liga 1 2021:
Baca Juga: Prediksi Persela Lamongan vs Persija Jakarta di BRI Liga 1
Persela Lamongan vs Persija Jakarta (19:00 WIB/Live di Indosiar).
Piala Afrika 2021:
Nigeria vs Sudan (23:00 WIB)
Guinea Bissau vs Mesir (02:00 WIB)
Liga Inggris:
Manchester City vs Chelsea (19.30 WIB/Live Mola TV)
Burnley vs Leicester City (22.00 WIB/Live Mola TV)
Newcastle United vs Watford (22.00 WIB/Live Mola TV)
Norwich City vs Everton (22.00 WIB/Live Mola TV)
Wolverhampton vs Southampton (22.00 WIBLive Mola TV)
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung