SuaraBekaci.id - Proses yang menarik ketika memiliki bayi salah satunya yaitu memilih nama bayi. Orang tua di dunia ini pastinya ingin memberikan nama yang unik dan indah untuk anaknya, seperti nama bayi menurut Al Quran yang diketahui memiliki makna yang baik.
Nama bayi dipilih tidak bisa secara sembarangan. Nama bukan sekedar identitas semata, melainkan nama adalah doa bagi diri serta kehidupannya.
Oleh karena itu setiap orang tua wajib memperhatikan arti disetiap kata yang akan digunakan sebagai nama sang putri tercinta.
Untuk para orang tua tak perlu khawatir mencarikan nama yang pas untuk anak tercinta. Sebab, kali ini kita akan membahas tentang nama dan arti anak bayi perempuan islami.
Nama Anak Perempuan Islam dengan Awalan A
1. Aiyla : cahaya bulan, gadis cantik yang kuat sebagai pejuang dan sangat mudah jatuh cinta.
2. Alara : orang yang membuat hal-hal indah.
3. Adiba : berbudaya, sopan, terpelajar.
4. Aara : manis.
5. Atiya : hadiah.
Nama Anak Perempuan Islami dengan Awalan B
1. Beyza : gadis putih dan murni.
2. Bahira : brilian, pintar.
3. Badawiya : feminin.
4. Barika : berkembang, sukses.
5. Balqis : nama ratu
Nama Anak Perempuan Islam dengan Awalan C
Baca Juga: 7 Artis Putus Cinta di Tahun 2021, Gisella Anastasia hingga Amanda Manopo
1. Chafiya : menjaga, orang yang diperhatikan.
2. Chayra : kebaikan.
3. Ciara : terang dan bersih.
4. Chakira : bersyukur.
5. Camillia : termasyhur, religius.
Nama Anak Perempuan Islam dengan Awalan D
1. Dilara : kekasih.
2. Daniyah : dekat
3. Dafeenah : harta yang terpendam.
4. Dailia : dahlia.
5. Daifa : pertahanan.
Nama Anak Perempuan Islami dengan Awalan E
1. Elnara : masyarakat, negara, bangsa.
2. Ereshva : adil.
3. Eira : perjuangan.
4. Elijah : manis, pintar, cantik.
5. Esita : kepercayaan.
Nama Anak Perempuan Islam dengan Awalan F
Berita Terkait
-
Ada Unsur Bucin, Fairuz A Rafiq Jelaskan Arti Nama Anak Ketiga
-
Doddy Sudrajat Ubah Nama Anak Vanessa Angel, Faisal: Bukan Cucu Saya
-
Krisjiana Baharudin dan Siti Badriah Akui Sudah Siapkan Nama Anak
-
Nama Anak Sule dan Nathalie Holscher Akhirnya Terungkap
-
Roger Danuarta dan Cut Meyriska Akui Belum Siapkan Nama Anak ke-2
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi