SuaraBekaci.id - PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus menambah stasiun yang melayani tes cepat (rapid test) antigen, sehingga kini total pelayanan menjadi 80 stasiun.
Dari VP Public Relation KAI Joni Martinus, berikut adalah 80 stasiun yang melayani Rapid Test Antigen dengan tarif Rp45 Ribu.
Berikut 80 stasiun yang melayani Rapid Test Antigen:
Daop 1 Jakarta:
1. Pasar Senen
2. Gambir
3. Bekasi
4. Cikampek
5. Karawang
Daop 2 Bandung:
6. Bandung
7. Kiaracondong
8. Tasikmalaya
9. Banjar
10. Purwakarta
11. Cimahi
12. Cipeundeuy
Daop 3 Cirebon:
13. Cirebon
14. Cirebon Prujakan
15. Jatibarang
16. Haurgeulis
17. Brebes
18. Babakan
Daop 4 Semarang:
19. Semarang Tawang
20. Semarang Poncol
21. Tegal
22. Cepu
23. Ngrombo
24. Pemalang
25. Pekalongan
26. Weleri
Daop 5 Purwokerto:
27. Purwokerto
28. Kroya
29. Kutoarjo
30. Sidareja
31. Kebumen
32. Cilacap
33. Gombong
Daop 6 Yogyakarta:
34. Yogyakarta
35. Solo Balapan
36. Lempuyangan
37. Klaten
38. Purwosari
39. Sragen
40. Wates
41. Solo Jebres
Daop 7 Madiun:
42. Madiun
43. Jombang
44. Blitar
45. Kediri
46. Kertosono
47. Tulungagung
48. Nganjuk
Daop 8 Surabaya:
49. Surabaya Pasarturi
50. Surabaya Gubeng
51. Malang
52. Sidoarjo
53. Mojokerto
54. Bojonegoro
55. Babat
56. Kepanjen
57. Wonokromo
58. Lamongan
Daop 9 Jember:
59. Jember
60. Ketapang
61. Banyuwangi Kota
62. Rogojampi
63. Probolinggo
64. Kalisetail
Divre I Sumatera Utara:
65. Medan
66. Kisaran
67. Tanjung Balai
68. Rantau Prapat
69. Mambang Muda
70. Tebing Tinggi
Divre III Palembang:
71. Kertapati
72. Prabumulih
73. Muaraenim
74. Lahat
75. Tebingtinggi
76. Lubuk Linggau
Divre IV Tanjungkarang:
77. Tanjungkarang
78. Kotabumi
79. Baturaja
80. Martapura
Berita Terkait
-
KAI Tinggikan Rel di Pekalongan Usai Terdampak Banjir
-
Motis KAI Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Ini Syarat Utamanya
-
KAI Daop 1 Jakarta Kembalikan Dana Penumpang hingga Rp1,2 Miliar Imbas Banjir Pekalongan
-
Daftar Perjalanan Kereta Api Batal Hari Ini, Cek Cara Refund Tiket 100 Persen
-
Pembangunan Stasiun MRT Harmoni Dimulai, Pramono Anung: Ini TOD Strategis
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung