SuaraBekaci.id - PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus menambah stasiun yang melayani tes cepat (rapid test) antigen, sehingga kini total pelayanan menjadi 80 stasiun.
Dari VP Public Relation KAI Joni Martinus, berikut adalah 80 stasiun yang melayani Rapid Test Antigen dengan tarif Rp45 Ribu.
Berikut 80 stasiun yang melayani Rapid Test Antigen:
Daop 1 Jakarta:
1. Pasar Senen
2. Gambir
3. Bekasi
4. Cikampek
5. Karawang
Daop 2 Bandung:
6. Bandung
7. Kiaracondong
8. Tasikmalaya
9. Banjar
10. Purwakarta
11. Cimahi
12. Cipeundeuy
Daop 3 Cirebon:
13. Cirebon
14. Cirebon Prujakan
15. Jatibarang
16. Haurgeulis
17. Brebes
18. Babakan
Daop 4 Semarang:
19. Semarang Tawang
20. Semarang Poncol
21. Tegal
22. Cepu
23. Ngrombo
24. Pemalang
25. Pekalongan
26. Weleri
Daop 5 Purwokerto:
27. Purwokerto
28. Kroya
29. Kutoarjo
30. Sidareja
31. Kebumen
32. Cilacap
33. Gombong
Daop 6 Yogyakarta:
34. Yogyakarta
35. Solo Balapan
36. Lempuyangan
37. Klaten
38. Purwosari
39. Sragen
40. Wates
41. Solo Jebres
Daop 7 Madiun:
42. Madiun
43. Jombang
44. Blitar
45. Kediri
46. Kertosono
47. Tulungagung
48. Nganjuk
Daop 8 Surabaya:
49. Surabaya Pasarturi
50. Surabaya Gubeng
51. Malang
52. Sidoarjo
53. Mojokerto
54. Bojonegoro
55. Babat
56. Kepanjen
57. Wonokromo
58. Lamongan
Daop 9 Jember:
59. Jember
60. Ketapang
61. Banyuwangi Kota
62. Rogojampi
63. Probolinggo
64. Kalisetail
Divre I Sumatera Utara:
65. Medan
66. Kisaran
67. Tanjung Balai
68. Rantau Prapat
69. Mambang Muda
70. Tebing Tinggi
Divre III Palembang:
71. Kertapati
72. Prabumulih
73. Muaraenim
74. Lahat
75. Tebingtinggi
76. Lubuk Linggau
Divre IV Tanjungkarang:
77. Tanjungkarang
78. Kotabumi
79. Baturaja
80. Martapura
Berita Terkait
-
KAI Hidupkan Nostalgia, Dua Lokomotif Lawas Tampil dengan Livery Klasik
-
KAI Daop 1 Jakarta Siapkan 158 Ribu Kursi Kereta untuk Libur Isra Miraj
-
KAI Daop 1 Layani 1,6 Juta Penumpang Selama Libur Nataru 2025/2026
-
Arus Balik Nataru, 54 Ribu Penumpang Kereta Api Tiba di Jakarta
-
Arus Balik Nataru di Daop 1 Jakarta Masih Padat, Puluhan Ribu Penumpang Tiba di Stasiun Vital
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar