SuaraBekaci.id - Sesuai instruksi Presiden mengenai pelaksanaan Vaksinasi Covid 19 untuk anak usia 6 hingga 11 tahun akan dimulai pada Selasa ( 14/12/2021).
Pemerintah Kota Bekasi mulai menggelar program Vaksinasi Covid 19 di wilayah Kota Bekasi untuk anak usia 6-11 tahun secara serentak pada Rabu ( 15/12/2021). Berikut adalah info titik lokasi vaksinasi Covid-19 anak usia 6-11 tahun Kota Bekasi.
Ini 9 Titik Lokasi tingkat kecamatan dan SD yang hari ini melakukan program vaksinasi Covid 19 adalah:
1. Kecamatan Jatiasih di SDN Jatiasih 5.
Baca Juga: Jogja Mulai Vaksinasi Anak 6-11 Tahun Setelah 3 Januari 2022
2. Kecamatan Bekasi Selatan di SDN Jaka setia 1.
3. Kecamatan Rawalumbu atau Bekasi Timur di SDN Bojong Rawalumbu 1 dan 8.
4. Kecamatan Bekasi Utara di SDN Perwira 4.
5. Kecamatan Bekasi Barat di SDS Global Prestasi School.
6. Kecamatan Medan Satria di SDN Harapan Mulya 2.
Baca Juga: Kick Off Sabtu Besok, Seribu Anak Usia 6-11 Tahun di DIY Disuntik Vaksin
7. Kecamatan Bantargebang di SDIT Daya Utama.
8. Kecamatan Pondok Gede di SDN Jatiwaringin 6.
9. Kecamatan Jatisampurna di SDN Jatisampurna 1 dan 9.
Sementara itu Kepala Bidang Sekolah Dasar ( SD) pada Dinas Pendidikan Kota Bekasi Januk Suwardi mengatakan, untuk peserta yang melakukan vaksinasi hari ini berjumlah 2.945 siswa, dengan tenaga kesehatan yang ikut serta ada 180 orang.
" Hari ini pelaksanaan vaksinasi Covid 19 untuk kategori usia 6 sampai 11 tahun sudah dimulai, sudah secara serentak, " ucap Januk seperti mengutip akun Instagram @infobekasi.
Januk menerangkan tenaga kesehatan itu sendiri berasal dari Dinas Kesehatan Kota Bekasi, Polres Metro Bekasi Kota, dan Kodim 0507 Bekasi.
Vaksinasi Covid 19 untuk Anak usia 6-11 tahun ini memiliki target jumlah sasaran mencapai 26,5 juta anak berdasarkan data sensus penduduk tahun 2020.
Pelaksanaan vaksinasi akan dilakukan secara bertahap, dimana tahap pertama akan diselenggarakan di provinsi dan kabupaten/kota dengan kriteria cakupan vaksinasi dosis 1 diatas 70 persen dan lansia diatas 60 oersen.
Kontributor : Ririn Septiyani
Berita Terkait
-
Blusukan Gibran ke Lokasi Banjir di Bekasi Tuai Kritik, Dinilai Tak Bawa Solusi
-
Seorang Pria Ditemukan Tewas Membusuk dengan Kondisi Terlilit Kasur di Bekasi, Diduga Korban Pembunuhan
-
Gibran Tinjau Langsung Pengungsi Banjir Bekasi, Pastikan Kebutuhan Ramadan Terpenuhi
-
Bak Barang Rongsokan! Potret Motor dan Mobil yang Penuh Lumpur Pasca Banjir Bekasi
-
Keluarga Jadi Korban Banjir, Ziva Magnolya Bagikan Kondisi Rumah Penuh Lumpur
Terpopuler
- Emil Audero Cetak Sejarah Setelah 1 Detik Resmi WNI, Jadi Kiper Paling ... di Asia!
- Erick Thohir Geleng-geleng dengan Sikap Bahrain Jelang Hadapi Timnas Indonesia di Stadion GBK
- Sosok Mira Christina Setiady, Istri Bos Sritex Iwan Kurniawan Lukminto Punya Jabatan Moncer
- Ayah Mertua Elus-elus Perut Aaliyah Massaid Setelah Wudhu, Netizen Berdebat: Ajaran Siapa Sih?
- Seberapa Kaya Rudy Salim? Disebut Firdaus Oiwobo Cuma Sanggup Kasih Honor Rp6 Juta saat Podcast
Pilihan
-
Setelah Naik Tinggi, Harga Emas Antam Tiba-tiba Ambruk
-
IHSG Diprediksi Menguat, Bursa Asia dan Wall Street Kompak Beri Kabar Baik!
-
Bos Tol CMNP Jusuf Hamka Gugat Taipan MNC Hary Tanoe
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 6 Maret 2025
-
Dianggap Rasis ke Pemain Naturalisasi, Ahmad Dhani Ternyata Keturunan Bule?
Terkini
-
Kesaksian Pekerja di Mal Mega Bekasi Sebelum Diterjang Banjir: Kejadiannya Cepet Banget!
-
Puluhan Sepeda Motor Terendam Banjir di Stasiun Bekasi
-
Cerita Pekerja Ungkap Detik-detik Air Banjir Terjang Mega Mal Bekasi, Pengunjung Panik Berlarian!
-
Banjir Bekasi 2025: Villa Nusa Indah Tenggelam, Warga Mengungsi ke Atap Rumah
-
Kota Bekasi Lumpuh! Banjir Terburuk Sejak 2016