SuaraBekaci.id - Petinju Tommy Fury membuat heboh setelah memutuskan mundur dari rencana pertandingan melawan Youtuber Jake Paul dengan jadwal pertandingan 18 Desember 2021 mendatang di Tampa, Florida, Amerika Serikat.
Melansir New York Post Senin 6 Desember 2021 , petinju asal Inggris tersebut mengundurkan diri lantaran kondisi medisnya, hal itu dilaporkan beberapa saat setelah pengumuman mengundurkan dirinya.
Lebih lanjut, pertunjukan berbayar di Tampa tersebut akan tetap berlanjut dengan mantan juara kelas Welter UFC Tyron Woodley yang akan menggantikan Fury.
" Saya tidak bisa mengungkapkan betapa kecewanya saya dan saya sangat berharap kami bisa menjadwal ulang pertarungan ini ditahun baru, Saya ingin pertarungan ini terjadi, saya saat ini dengan menyesal menempatkan fokus saya pada pemulihan dan tanggal penjadwalan ulang lebih lanjut, " ungkap Fury kepada TMZ Sports.
Tommy Fury tidak menjelaskan dengan rinci penyebab mundurnya dari pertandingan tersebut.
Tyron Woodley sendiri telah membagikan selebaran pertarungan baru yang mengkonfirmasi pertandingan dirinya dengan Paul di laman Instagram miliknya @twooodley.
Dalam poster tersebut terlihat jadwal pertandingan dengan potret dirinya dan Paul pada hari Sabtu ( 18/12/2021) mendatang.
" Tentu saja saya akan bertarung, dan lakukan pertandingan ulang, " ujar Paul seperti dikutip dalam New York Post.
Disisi lain Woodley dalam Instagramnya telah mendokumentasikan pelatihannya dan secara terbuka menginginkan pertarungan kedua dengan Paul. Paul menantang, jika Woodley dapat mengalahkannya dia akan membayar tambahan 500.000 US Dollar di atas gajinya.
Kontributor : Ririn Septiyani
Berita Terkait
-
Keluarga Umay Shahab Kuasai Sinemaku Pictures, Alasan Prilly Latuconsina Pamit?
-
5 Hair Tonic Pria Terbaik untuk Atasi Garis Rambut Mundur, Ampuh Kembalikan Kepercayaan Diri
-
Kondisi Stabil, Anthony Joshua Lanjutkan Pemulihan di Rumah setelah Insiden Tragis
-
Kronologis Petinju Anthony Joshua Alami Kecelakaan Maut di Nigeria, Dua Orang Meninggal Dunia
-
Tak Hanya MUI, KH Maruf Amin Juga Mundur dari Ketua Dewan Syuro PKB, Ini Alasannya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam