SuaraBekaci.id - Sebuah unggahan video dari @ckpinfo kali ini sukses mendapat dukungan warganet.
Bagaimana tidak, video unggahan tersebut memperlihatkan aksi dua orang pria yang mengendarai motor gede berknalpot bising tengah berhenti di lampu merah bersama dengan pengendara lain.
Yang bikin gemas video ini adalah aksi kedua pria itu yang membuat suara bising dengan menderu dan menyuarakan gas motornya berulang ulang.
Suasana siang yang padat, ditambah kemacetan yang cukup membuat nafas naik turun seolah semakin memuncak dengan tingkah pria berjaket abu yang tak berhenti menggeber motornya hingga menimbulkan suara berisik ditengah lampu merah.
Aksi keduanya terhenti saat tiba tiba dari arah belakang muncul seorang TNI berseragam yang memukul helm pria yang didepan dengan gemas. Mereka berdua terkejut dan berusaha kabur, hingga kemudian muncul teman anggota TNI yang hendak menangkap mereka, namun kedua pria itu sudah terburu kabur pas saat lampu berwarna hijau.
Caption yang tertulis yakni "Terimakasih pak sudah mewakili kami semua" ini langsung didukung oleh warganet lain yang ikut puas dengan balasan yang diterima kedua pria arogan tersebut.
"Lebih kenceng pak mukulnya, jangan pukul helmnya nanti tangan bapak yang sakit," komen akun @callie_amei***.
"Biasa kalau begitu motor pinjeman nih," timpal yang lain @aulyaba***.
"Makin pusing denger geberan gitu, disaat macet, bapaknya mewakilkan pengendara lain sekali," sahut akun @rizcha***.
Baca Juga: Diajak Makan di Restoran, Viral Pria Heran Harga Bubur Jadi Segini: Mahal Bro!
"Tangkap aja padahal biar jera, suka ngeluh sama kelakuan orang kayak mereka," tulis akun @dianja***.
Tindakan spontan yang dilakukan anggota TNI tersebut seolah menjadi perwakilan kekesalan pengendara lain sekaligus warganet.
Kontributor : Ririn Septiyani
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi Face Wash dan Shaving Foam 2 in 1, Solusi Double Cleanse Pria
-
6 Parfum Pria untuk Aktivitas Sehari-hari, Wangi Segar dan Tidak Menyengat!
-
Balada Lelaki Tua di Lampu Merah
-
Dikira Maling, Pria Mabuk yang Panjat Atap Rumah Warga di Pancoran Ternyata Hanya...
-
7 Rekomendasi Sepatu Slip On Pria di Sports Station dan Foot Locker, Ada Converse
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'