SuaraBekaci.id - Video artis Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie saat makan bersama di restoran viral di media soaial. Hal itu langsung ditanggapi oleh kuasa hukumnya.
Diketahui, Artis Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie ditetapkan jadi tersangka kasus penyalahgunaan narkoba, keduanya diketahui menjalani rehabilitasi.
Menanggapi itu, Wa Ode Nur Zainab selaku kuasa hukum mengatakan video yang viral di jagat maya itu peristiwanya sudah terjadi sejak lama.
"Video lama mas," ungkap Wa Ode menyadur dari Ayojakarta -jaringan Suara.com, Rabu (3/11/2021).
Wa Ode menekankan kalau suami istri itu masih menjalani rehabilitasi sesuai dengan anjuran aparat kepolisian.
"Masih menjalani rehab," sambungnya.
Sebelumnya, netizen heboh setelah video Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie makan malam berserta anak-anaknya diunggah oleh akun gosip @Gosip_Terviral.
Netizen yang melihat video itu ikut mengomentarinya. Banyak yang menduga pasangan suami istri telah meninggalkan panti rehabilitasi,
"Nggak ada beritanya tuh di TV tau-taunya udah keluar lagi," komentar akun @rifannataufik14.
Baca Juga: Diangkat Jadi Duta Anti Narkoba Oleh BNNP Bali, Jerinx Diminta Kampanye di Medsos
"Video lama apa baru? Soalnya semisal dah bebas pun, mereka gak akan mungkin seberani ini update story di tempat umum begini," timpal @awnetizen.
Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie memang sedang menjalani rehabilitasi terkait narkoba. Proses hukum mereka pun masih berjalan.
Berita Terkait
-
DPRD DKI: 137 Kawasan Jakarta Rawan Narkoba, Menyusup ke Kamar Kos dan Apartemen
-
Viral Purbaya Resmikan Pinjol Yayasan Al Mubarok, Kemenkeu Pastikan Hoaks
-
Ketika Perhatian Menjadi Senjata: Membaca Ulang Ancaman Child Grooming
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
-
India Open 2026 Viral: Polusi Ekstrem, Kotoran Burung di Lapangan, Monyet Masuk Tribun
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi