SuaraBekaci.id - Belanda dilaporkan mengalami jumlah infeksi baru Covid-19 tertinggi dalam tiga bulan.
Seperti diumumkan Institut Nasional untuk Kesehatan Masyarakat dan Lingkungan (RIVM) pada Rabu (27/10/2021).
Jumlah infeksi baru harian COVID-19 di Belanda menyentuh angka tertinggi dalam tiga bulan.
RIVM melaporkan 7.301 tes positif pada Selasa (26/10) hingga Rabu, 1.526 lebih banyak dari angka sehari sebelumnya. Jumlah itu merupakan yang tertinggi sejak 19 Juli.
Jumlah kasus positif mingguan juga mengalami peningkatan. Dalam tujuh hari terakhir, tercatat 41.409 kasus baru dengan rata-rata 5.916 kasus per hari. Angka itu tercatat 56 persen lebih banyak dari periode pekan lalu.
Rumah sakit di Belanda menghadapi lonjakan pasien baru COVID-19. Kini ada 859 pasien COVID-19 rawat inap, bertambah dibandingkan dengan 849 pasien rawat inap pada Selasa.
Sementara itu, tercatat pula 200 pasien COVID-19 ICU, jumlah itu naik dari 192 pasien pada Selasa. (Antara)
Berita Terkait
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Kasus TBC di Jakarta Capai 49 Ribu, Wamenkes: Kematian Akibat TBC Lebih Tinggi dari Covid-19
-
Anggaran Daerah Dipotong, Menteri Tito Minta Pemda Tiru Jurus Sukses Sultan HB X di Era Covid
-
Korupsi Wastafel, Anggota DPRK Aceh Besar jadi Tersangka usai Polisi Dapat 'Restu' Muzakir Manaf
-
Indonesia Nomor 2 Dunia Kasus TBC, Menko PMK Minta Daerah Bertindak Seperti Pandemi!
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025