SuaraBekaci.id - Akhirnya Wakil Bupati Bekasi Akhmad Marjuki resmi dilantik di Gedung Sate Jalan Diponegoro Nomor 22, Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (27/10/2021).
Dengan demikian Akhmad Marjuki resmi menjadi Wakil Bupati Bekasi sisa masa jabatan 2017-2022, sekaligus akan menjadi Bupati Bekasi menggantikan Penjabatan (Pj) Bupati Bekasi Dani Ramdan.
Setelah pelantikan Akhmad Marjuki, DPRD Kabupaten Bekasi akan mengadakan paripurna pemberhentian Wakil Bupati Bekasi Akhmad Marjuki sekaligus pengusulan Akhmad Marjuki sebagai Bupati Bekasi.
DPRD Kabupaten Bekasi menurut Wakil Ketua Komisi II Nyumarno, merencanakan paripurna dalam waktu dekat.
"Setelah ini akan rapat pimpinan dulu, penentuan paripurna, kalau nggak Kamis, mungkin Jumat atau Senin, kita lihat nanti," jelasnya.
Diketahui, Pasangan Bupati Neneng Hasanah Yasin - Wakil Bupati Eka Supria Atmaja pecah tahun Oktober 2018. Saat itu Bupati Neneng dinonaktifkan karena tersangkut kasus korupsi Meikarta.
Eka Supria Atmaja akhirnya naik menggantikan posisi bupati yang kosong Juni 2019. Namun sejak itu pula, Kabupaten Bekasi tidak memiliki wakil bupati.
Posisi wakil bupati akhirnya terisi dari pemilihan DPRD Kabupaten Bekasi pada Juli 2021 lalu. Namun kembali terhambat karena Eka Supria Atmaja meninggal dunia.
Tag
Berita Terkait
-
KPK Sebut Ketua PDIP Jabar Diduga Kecipratan Duit Kasus Ijon Proyek Bekasi, Berapa Jumlahnya?
-
Pola Korupsi 'Balik Modal Pilkada' Jerat Bupati Bekasi? KPK Cium Modus Serupa Lampung-Ponorogo
-
Ono Surono Dicecar KPK Soal Aliran Uang Korupsi Bupati Bekasi, Kapasitas Sebagai Ketua PDIP Jabar
-
Wakil Ketua DPRD Jabar Ono Surono Diperiksa KPK, Terseret Pusaran Korupsi Bupati Bekasi?
-
KPK Periksa Sekretaris Camat dan 5 Direktur Swasta dalam Kasus Korupsi Bupati Bekasi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar