
SuaraBekaci.id - Petugas Dinas Pemadam (Damkar) Kota Bekasi terpaksa melakukan pembongkaran jalan untuk menangkap ular yang meresahkan warga.
Evakuasi tersebut berlokasi di Perumahan Taman Bumyagara Cluster Bumi Rinjanji Blok C3 RT03 RW021 Kelurahan Mustika Jaya Kecamatan Mustika Jata Kota Bekasi.
Kepala Dinas Damkar Kota Bekasi Aceng Solahudin mengatakan, untuk mengevakuasi, lanjut Aceng, pihaknya harus membongkar gorong-gorong yang berada di tengah tengah jalan perumahan.
Namun, setelah lama berusaha untuk evakuasi, petugas damkar belum berhasil mengamankan ular tersebut. "Ularnya nggak ketangkep, Masuk ke gorong-gorong," jelas Aceng.

Sementara itu, dalam beberapa hari belakangan ini Petugas Damkar Kota Bekasi telah evakuasi ular di sejumlah tempat.
Pada Selasa 12 Oktober 2021 kemarin, evakuasi ular di Jalan Swadaya 3 Perum Seruni Hills Blok Q1 RT003 RW006 Kelurahan Jatiranggon KEcamatan Jatisampurna Kota Bekasi.
Masih di hari yang sama, sebuah ular sanca juga berhasil diselamatkan di Jalan Raya Mess Al Gang Sakam Belen RT003 RW010 Kelurahan Jatirangga Kecamatan Jatisampurna Kota Bekasi.
Dan kemarin, Rabu 13 Oktober 2021 Pleton C Grup Rescue Damkar Kota Bekasi mengevakuasi ular di Perumahan Taman Bumyagara Cluster Bumi Rinjani Blok C3 RT03 RW021 Kelurahan Mustika Jaya Kecamatan Mustika Jaya Kota Bekasi.
Kontributor : Imam Faisal
Berita Terkait
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Bongkar Muat 'Overdosis' Bikin Macet Horor, Pramono Geram: Pelindo Tidak Profesional!
-
Segera Tayang di Bioskop, Begini Kisah di Balik Penggarapan Film Terikat Jalan Setan
-
Buat Gebrakan Lagi, Pramono Ingin Pindahkan Patung MH Thamrin ke Jalan Thamrin: Ini Simbol Jakarta
-
Main Film Bareng Taskya Namya Lagi, Luna Maya Girang Bisa Bercanda di Lokasi Syuting
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah