SuaraBekaci.id - Ada banyak jenis lantai, Teraso ini hanya salah satunya. Terbuat dari kombinasi semen dan pasir, menjadikan lantai teraso ini terbilang lebih bisa tahan lama ketimbang lantai keramik.
Jika Anda tertarik dengan hunian bernuansa klasik, maka lantai teraso ini adalah pilihan tepatnya.
Meski sekarang ini sedang populer penggunaannya, lantai teraso tetap bisa Anda dapatkan sebagai alternatif lantai murah untuk keluarga.
Di sisi lain, perlu melakukan perawatan yang cukup berbeda dengan lantai lainnya. Hal ini tidak lain agar lantai teraso bisa bertahan lebih lama dengan tampilan mengkilapnya.
Inilah Cara Membersihkan Lantai Teraso
1. Hindari Terlalu Lama Debu di Lantai Teraso
Cara membersihkan lantai teraso yang pertama kali bisa Anda lakukan adalah dengan membersihkan debu yang menempel di lantai teraso. Dahulukan menghilangkan kotoran serta partikel pasir yang ada di permukaan lantai, usahakan tidak meninggalkan sisa.
Kemudian lanjutkan dengan mengepel lantai. Untuk cairan pembersih, Anda bisa menggunakan pembersih lantai yang mengandung pH netral, karena hal ini bisa berpengaruh terhadap kualitas ubin. Lantai teraso ini terkenal sangat sensitif jika terpapar cairan dengan pH rendah seperti asam.
Pembersihan noda dengan mengepel ini bisa Anda lakukan setiap 1 minggu sekali (minimal). Sehingga Anda bisa menghindari noda membandel di lantai teraso rumah Anda.
Baca Juga: Cara Membersihkan Rumah ala Jepang, Tips dari Marie Kondo Pakai Metode KonMari
2. Pembersihan Secara Teratur
Cara membersihkan lantai teraso kali ini merupakan keharusan bagi Anda yang memiliki lantai rumah teraso. Pembersihan yang dimaksud di sini adalah membersihkan lantai teraso secara rutin minimal satu kali sehari.
Mengingat lantai merupakan bagian rumah yang kerap mendapatkan jangkauan kaki, tidak heran apabila lantai juga menjadi bagian paling mudah kotor. Solusi untuk hal ini adalah Anda menyapu lantai teraso setiap pagi atau sore hari.
3. Lakukan Pemolesan Lantai Teraso
Kinclong pada lantai merupakan idaman para anggota keluarga. Bagi para pengguna lantai teraso, Anda bisa menjaga mengkilapnya lantai rumah Anda dengan melakukan pemolesan secara berkala.
Pemolesan ini sekaligus menjadi cara membersihkan lantai teraso dari kusam dan noda-noda yang terlalu lama menumpuk pembersihannya sudah sangat susah. Untuk pemolesan ini, Anda bisa memanfaatkan pemoles yang berlapis kristal dan wax.
Berita Terkait
-
Cara Membersihkan Baju Putih Kelunturan, Modal Bahan Sederhana di Rumah
-
5 Cara Membersihkan Sepatu Putih Agar Tetap Kinclong, Cukup Pakai Bahan yang Ada di Rumah
-
Merawat Kulkas Agar Awet Tidak Sulit, Cukup Perhatikan Hal Kecil Ini
-
Cara Membersihkan Kulkas agar Tidak Bau dan Awet Bertahun-Tahun, Pakai 3 Bahan Alami Ini
-
Laptop Kamu Sudah Ngelag? Begini Cara Bersihkan Cache di Windows dan Mac
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
Terkini
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura